Dinyatakan Sembuh, 37 Pasien Covid-19 Di Bangkalan Pulang

- Jurnalis

Selasa, 21 Juli 2020 - 17:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh

Pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh

Bangkalan || Rega Media News

37 Pasien Covid-19 di Kabupaten Bangkalan dinyatakan sembuh dan dipulangkan, Selasa (21/7/20). 37 Pasien Covid-19 berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG) itu dipulangkan setelah melalui perawatan lama di tiga Lokasi.

“Pasien yang dipulangkan hari ini yang dirawat di balai diklat ada 20 orang, di Balai Latihan Kerja (BLK) ada 10 orang dan 8 orang di rawat di RSUD Bangkalan,” ujar Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Ra Latif, masa perawatan dan isolasi 37 orang itu bervariasi, mulai dari hitungan minggu hingga bulan, dan rata-rata berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG).

Baca Juga :  Bupati Asahan Buka Pelatihan TIK Penyandang Disabilitas

“Macam-macam, ada yang satu bulan, ada yang 42 hari, juga ada yang dua minggu sudah dinyatakan sembuh,” kata Ra Latif.

Ra Latif juga menghimbau kepada masyarakat Bangkalan agar selalu mematuhi dan menerapkan protokol kesehatan, agar penyebaran covid-19 di Bangkalan bisa dihentikan.

“Kami menghimbau masyarakat khususnya masyarakat yang sudah dinyatakan sembuh agar memberitahu orang disekitarnya untuk menerapkan protokol kesehatan,” terangnya.

Baca Juga :  Aktivis Pelototi Sanksi Oknum Bidan Sampang Terjerat Pidana

Sementara itu, salah satu pasien yang dinyatakan sembuh dari Kecamatan Blega, Hidayatullah menyampaikan rasa syukur karena sudah sembuh.

“Selama ada disini, saya menyampaikan terima kasih banyak kepada tenaga medis. Semoga apa yang kita kerjakan disini mendapat balasan dari tuhan,” ucapnya.

Pria yang juga anggota TNI Kodim 0829 Bangkalan ini merasa gembira dan senang bisa kembali ke keluarga dan bisa kembali ke masyarakat beraktifitas dengan normal.

“Kami bersyukur karena sudah dinyatakan sembuh dari virus mematikan covid-19 ini,” terangnya. (sfn/sms)

Berita Terkait

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah
Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik
Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren
PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan
BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep
Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan
Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 08:18 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Rabu, 12 November 2025 - 20:53 WIB

Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik

Rabu, 12 November 2025 - 19:43 WIB

Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren

Rabu, 12 November 2025 - 17:36 WIB

PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan

Rabu, 12 November 2025 - 12:02 WIB

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Berita Terbaru

Caption: pelaku pencurian helm inisial M saat ditangkap polisi, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi

Kamis, 13 Nov 2025 - 14:03 WIB

Caption: pegawai Lapas Narkotika Pamekasan tengah mendonorkan darahnya, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Kamis, 13 Nov 2025 - 08:18 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, sampaikan arahannya usai pelantikan DPC PKDI Kabupaten Bangkalan, (dok. regamedianews).

Daerah

PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan

Rabu, 12 Nov 2025 - 17:36 WIB