Dinilai Berbau Kolusi, Rapat Pembentukan KSM di Banyuanyar Sampang Ricuh

- Jurnalis

Rabu, 5 Agustus 2020 - 22:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana saat terjadinya kericuhan dalam rapat pengesahan pembentukan KSM di Kelurahan Banyuanyar, Sampang.

Suasana saat terjadinya kericuhan dalam rapat pengesahan pembentukan KSM di Kelurahan Banyuanyar, Sampang.

Sampang || Rega Media News

Rapat program penyehatan lingkungan dalam bentuk pembangunan MCK (WC) untuk kampung kumuh, di Kelurahan Banyuanyar, Kecamatan/Kabupaten Sampang, berlangsung ricuh, Rabu (5/8/20) malam.

Kericuhan tersebut terjadi saat salah satu peserta rapat memberikan pencerahan terkait pembentukan pengurus Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) yang dinilai sesuai dengan semestinya.

Namun, disisi lain ada salah satu peserta merasa penjelasan yang diberikan oleh satu peserta lain dinilai terlalu memolor waktu rapat dalam pembentukan KSM.

“Intruksi, ini rapat pengesahan pembentukan KSM apa mau ceramah,” teriak Heru salah satu peserta rapat dengan nada geramnya.

Baca Juga :  Reuni Batara 54, Ngatiyana: Tak Ingin Kehilangan Jejak Saat Pensiun

Pantauan awak media, kericuhan tidak berhenti disitu, akan tetapi semakin memanas, bahkan hingga saling lempar kursi dan satu peserta rapat walk out.

“Ini aneh mas, masak iya sebelum diadakan musyawarah rembuk KSM itu sudah terbentuk atas rekomendasi salah satu ketua RW Banyuanyar,” cetus Heru salah satu peserta rapat yang walk out.

Menurut Heru, sebelum rembuk warga KSM itu sudah disetting oleh salah satu ketua RW, untuk menunjuk seseorang menjadi ketua KSM yang nantinya dijadikan sebagai pelaksana kegiatan.

Baca Juga :  DPRD Sampang Gelar Paripurna Persetujuan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2019

“Bagaimana ini tidak terkesan settingan, lawong semua pengurus adalah satu keluarga yakni orang dalam Lurah Banyuanyar. Inikan rapat untuk mencari solusi, kenapa kog ada peserta rapat lain sampai mengeluarkan kata kasar saat saya intruksi,” tandasnya.

Sementara saat dikonfirmasi Lurah Banyuanyar Moh. Heldiyas Setya Risanto enggan berkomentar. “Saya kesana dulu mas,” ucap Heldiyas sembari pergi meninggalkan awak media. (red)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB