Ketua PC IMM Desak Bupati Aceh Selatan Copot Plt Kadiskes

- Jurnalis

Rabu, 5 Agustus 2020 - 20:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua PC Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Aceh Selatan (Fatayat).

Ketua PC Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Aceh Selatan (Fatayat).

Aceh Selatan || Rega Media News

Dengan rasa kekecewaan sejumlah elemen sipil Kabupaten Aceh Selatan, mendesak Bupati Tgk Amran segera mencopot jabatan Plt Kepala Dinas Kesehatan Novi Rosmita. Pasalnya, terlalu banyak teori dari pada kenyataan.

Hal itu disampaikan Ketua Pengurus Cabang (PC) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kabupaten Aceh Selatan Fatayat kepada awak media, Rabu (5/8/20) di Tapaktuan.

Menurutnya, kondisi pandemi covid-19 di Aceh Selatan sudah sangat memprihatinkan, lantaran setiap hari pasien positif covid-19 terus bertambah.

Baca Juga :  Blangko KK Kosong, Warga Kecamatan Robatal Kelimpungan

“Oleh penyebab itulah, kami memperhatikan kinerja Plt Kadiskes belum mampu dan matang memimpin sebuah SKPK. Apalagi Novi masih Plt,” ujar Fatayat.

Sedangkan pihak Pemkab, sambung Fatayat, waktu itu sudah melaksanakan penjaringan Pimpinan Pratama yang meloloskan tiga besar diantaranya, Ernalita, Ilham dan Halizan, sebagai pengantinya di Kadinkes tersebut.

Baca Juga :  H-2 PSU, Polres Sampang Akan Gelar Serpas, 4.400 Personel Keamanan di Siapkan

“Itu semua, kita kembalikan kepada Pimpinan Daerah (Bupati) sebagai ranah pengambil kebijakan,” tandasnya.

Kita berharap, imbuh Fatayat, agar pimpinan daerah tidak mengulur-ngulur waktu, untuk mengantikan Plt Kadiskes Novi dan didalam aturanpun sudah melebihi batas waktu yang ditentukan.

“Hal itu udah diatur dalam Peraturan Menteri Aparatur Negara Nomor 13 Tahun 2014,” pungkas Fatayat. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB