Sejumlah Sekolah di Sampang Akan Dilakukan Uji Coba KBM Tatap Muka

- Jurnalis

Jumat, 14 Agustus 2020 - 21:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

Sampang || Rega Media News

Berdasarkan Surat Edaran (SE) dari Gubernur Provinsi Jatim nomor 420/11350/101.1/2020 tentang pembelajaran tatap muka terbatas jenjang SMA/SMK/SLB di Jatim.

Sejumlah lembaga sekolah di naungan Dinas Pendidikan cabang Provinsi Jawa Timur wilayah Kabupaten Sampang dalam waktu dekat ini akan digelar uji coba Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) tatap muka.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Cabang Dinas (Kacabdin) Pendidikan Provinsi Jatim wilayah Sampang, Asy’ari membenarkan, bahwa SE diedarkan oleh Gubernur Jatim pada 9 Agustus 2020 kemarin.

Baca Juga :  Mahasiswa STKIP PGRI Bangkalan Minta Oknum Dosen Dipecat

Sehingga, berdasarkan kebijakannya ada tiga sekolah SMA/SMK di Kota Bahari yang sebelumnya sudah terpilih untuk melakukan uji coba KBM tatap muka pada 18 Agustus 2020.

“Kebijakan ini tidak hanya dilakukan di daerah Sampang, bahkan di daerah lainnya se Provinsi Jatim akan menerapkannya,” katanya. Jumat (14/08/2020).

Lebih lanjut Asy’ari mengatakan, penerapan tiga sekolah terpilih itu menjalankan uji coba selama dua pekan. Kemudian, untuk kapasitas siswa yang hadir ke sekolah pada setiap harinya dibatasi sebanyak 25 % dari jumlah keseluruhan siswa.

Baca Juga :  Pasien Penyakit Jiwa di Sumenep Capai Ratusan Orang

“Jadi nantinya menggunakan sistem shift atau bergantian selama uji coba berjalan. Sedangkan, untuk para siswa yang mendapatkan giliran di rumah tetap menjalankan KBM. Namun, dengan cara daring,” ujarnya.

Asy’ari menambahkan, dalam menjalankan uji coba KBM tatap muka ini tetap menjalankan protokal kesehatahan demi kesehatan perserta didik.

“Bila uji coba ini berhasil, tidak menutup kemungkinan penerapan KBM diberlakukan normal kembali tapi kita tunggu keputusan dari Pemprov Jatim,” tambahnya. (adi/har)

Berita Terkait

DPRD Sampang Sepakati APBD 2026 Sebesar Rp1,98 Triliun
Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting
Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 17:13 WIB

DPRD Sampang Sepakati APBD 2026 Sebesar Rp1,98 Triliun

Jumat, 28 November 2025 - 13:12 WIB

Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD Sampang, tentang persetujuan APBD tahun 2026, (dok. Harry, Rega Media).

Daerah

DPRD Sampang Sepakati APBD 2026 Sebesar Rp1,98 Triliun

Jumat, 28 Nov 2025 - 17:13 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB