Bupati Bangkalan Lantik 204 Pejabat Struktural, Ini Tujuannya

- Jurnalis

Rabu, 2 September 2020 - 18:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron

Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron

Bangkalan || Rega Media News

Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron melakukan rotasi besar-besaran jabatan struktural dilingkungan Pemerintah Kabupaten Bangkalan. Hal itu dibuktikan dengan melantik 204 pejabat struktural dari eselon II, III dan IV di Pendopo Agung Bangkalan, Rabu (2/9/20).

Bupati Bangkalan, R. Abdul Latif Amin Imron menyampaikan, rotasi pejabat struktural itu dalam rangka melakukan penyegaran organisasi.

Baca Juga :  Peringati HPN, Bupati Bangkalan Serahkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan

“Rotasi jabatan dalam organisasi ke pemerintahan sudah menjadi lumrah. Selain melakukan rotasi, kami juga melakukan mutasi dan promosi jabatan terhadap pegawai,” ujarnya terhadap media.

Menurutnya, perombakan posisi jabatan dalam organisasi kepemerintahan memang harus dilakukan. Tujuannya untuk menambah pengalaman bekerja dan mengasah skill dalam menagemen organisasi.

“Jadi posisi jabatan yang sedang diamanahkan disetiap struktural organisasi bisa sesuai dengan kamampuan dan kebutuhan organisasi,” pungkasnya.

Baca Juga :  Tgk Amran: Tegur Saya Bila Salah Menjalankan Roda Pemerintahan

Ra Latif juga meminta terhadap 204 pejabat yang baru dilantik agar mempertanggungjawabkan amanah yang telah diberikan. Seperti melaksanakan tugas sebaik baiknya sehingga program yang wacanakan pemerintah berjalan dengan baik.

“Termasuk loyal kepada atasan sehingga menjadi tauladan dan contoh yang baik terhadap masyarakat,” pungkasnya. (sfn/sms)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB