Tingkatkan Kapasitas Ilmu Agama, Ratusan Imam di Aceh Selatan Dibekali Pelatihan

- Jurnalis

Selasa, 8 September 2020 - 13:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat berlangsungnya pelatihan peningkatan pembinaan kapasitas imam di Aceh Selatan.

Saat berlangsungnya pelatihan peningkatan pembinaan kapasitas imam di Aceh Selatan.

Aceh Selatan || Rega Media News

Sebanyak 320 peserta Imam Masjid dan Imam Meunasah mengikuti Pelatihan Peningkatan Pembinaan Kapasitas Imam Meunasah, dengan pemateri Imam Besar Masjid Raya Baiturrahman Prof DR. H.AZMAN ISMAIL MA.

Dinas Syariat Islam Kabupaten Aceh Selatan mengadakan peningkatan pembinaan kapasitas imam meunasah angkatan I yang diselenggarakan dengan cara 4 angkatan, Selasa (8/9/20).

Kepala Dinas Syariat Islam Indra Hidayat melalui Kabid Pembinaan SDM dan Sarana prasarana Peribadatan, Salmi mengatakan, pelatihan tersebut bertujuan untuk meningkatkan pembinaan kapasitas imam meunasah dimasing-masing gampong di Kabupaten Aceh Selatan.

Baca Juga :  Masuk Daftar Penerima Manfaat BLT Dana Desa, Jubir Gorut: "Saya Mengundurkan Diri"

“Dalam pelatihan ini, para imam masjid dan imam juga dibekali ilmu agama yang menyangkut dengan aturan tentang seorang imam, baik imam masjid ataupun imam meunasah dan tidak terlepas dari Al Qura’an dan Hadist,” terangnya.

Salmi juga menjelaskan, pelatihan ini merupakan salah satu program-program AZAM yang sedang terlaksana di tahun 2020, meskipun Aceh Selatan dilanda covid-19, namun yang namanya pelatihan dan tetap mengikuti protokol kesehatan.

Baca Juga :  Tokoh dan Budayawan Jabar Kecam Sunda Empire

Sementara Bupati Aceh Selatan Tgk Amran mengatakan, menurutnya imam merupakan yang bertanggung jawab dalam kontek pemakmuran meunasah dan sekaligus membina umat dalam peningkatan ibadah dan ketaqwaan kepada Allah SWT.

“Imam tidak hanya sebagai orang yang didepan saja dalam pelaksanaan shalat fardhu, akan tetapi juga sebagai pemimpin umat dalam berbagai kegiatan sosial keagamaan,” pungkasnya. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB