Redam Konflik, Jimhur Saros Terpilih Jadi Ketua Paguyuban PKL SGB

- Jurnalis

Rabu, 7 Oktober 2020 - 20:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jimhur Saros

Jimhur Saros

Bangkalan || Rega Media News

Polemik Paguyuban Pedagang Kaki Lima (PKL) di Stadion Geloara Bangkalan (SGB) tak kunjung selesai. Jimhur Saros didapuk menjadi ketua Paguyuban PKL SGB oleh para PKL setempat.

Kehadiran Jimhur Saros sebagai ketua paguyuban baru para PKL SGB dianggap sebagai oase oleh para PKL ditengah polemik PKL dalam waktu terakhir terpecah menjadi dua kubu.

Jimhur Saros selaku ketua terpilih Paguyuban PKL SGB mengatakan, terpilihnya sebagai ketua paguyuban akan meminimalisir antara dua kubu tersebut, agar para PKL kedepan lebih solid.

“Kejadian yang sudah kritis dan genting, apabila dibiarkan maka itu akan membuat keributan panjang,” ujarnya.

Meski begitu, Bang Jim sapaan akrabnya menyebutkan, para pedagang kaki lima ini memiliki niat baik untuk memajukan PKL SGB kedepan.

Baca Juga :  Mudik Dari Manado Warga Gorut Reaktif Rapid Test

“Untuk lebih mengantisipasi kedepannya, kita akan menertipkan seluruh anggota PKL ini jangan sampai ada anggota PKL baru yang asal masuk, karena ini merupakan antisipasi adanya pungli,” jelasnya.

Menurut Jimhur, untuk mencegah keributan itu, pihaknya mengambil keputusan untuk mengambil alih kekuasaan secara de fakto dan de jure.

“Secepatnya kita akan bentuk kepengurusan yang baru, target kami dalam seminggu ini kepengurusan akan selesai,” pungkasnya.

Sementara itu, salah satu anggota Paguyuban PKL SGB, Ika mengaku dalam pertemuan tersebut, beberapa PKL meminta untuk reshuffle kepengurusan. Karena dinilai selama ini pengurus paguyuban di Stadion disinyalir tidak transparan terhadap PKL yang lain.

Baca Juga :  Wabup Sampang Lihat Sikon Alun-Alun Trunojoyo

Padahal menurut Ika, pada saat rapat di kantor Satpol-PP yang lalu sempat ada voting untuk ditetapkannya sebagai ketua Paguyuban SGB yakni Ahmad Fauzi.

“Tapi waktu itu para PKL sepakat, bahwa Ahmad Fauzi masih sebagai ketua Paguyuban Stadion, tetapi dari hasil pertemuan tadi masih ada protes dari PKL,” ucapnya.

Namun, kata Ika, agar tidak terjadi polemik antar kubu. Pihaknya dan bersama PKL yang lain sepakat  kalau Jimhur Saros menjadi ketua Paguyuban PKL SGB agar bisa meredam konflik tersebut.

“Untuk meminimalisir keadaan, kami sepakat agar paguyuban di Stadion ini di pegang oleh Bang Jimhur,” pungkasnya. (sfn/sms)

Berita Terkait

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terbaru

Caption: dua tersangka pencurian sepeda motor berinisial S dan AS, tengah dimintai keterangan penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Aktor 23 TKP Pencurian Motor di Sampang-Bangkalan Tertangkap

Senin, 5 Jan 2026 - 21:02 WIB

Caption: Wakil Bupati Sumenep KH Imam Hasyim, memberikan arahan kepada ASN saat pimpin apel perdana di tahun 2026, (sumber foto: Sumenep.go.id).

Daerah

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Jan 2026 - 18:38 WIB

Caption: PS Kasat Reskrim Polres Sampang, Iptu Nur Fajri Alim, saat ditemui di ruang kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Ketua ormas Gema Anak  Indonesia Bersatu 'GAIB' Perjuangan, Habib Yusuf,  saat ditemui awak media, (dok. Harry, Rega Media).

Daerah

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 12:39 WIB