Hari Santri Nasional 2020, Ini Harapan Komjen Pol Agus Andrianto

- Jurnalis

Kamis, 22 Oktober 2020 - 14:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komjen Pol Agus Andrianto turut mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2020

Komjen Pol Agus Andrianto turut mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2020

Jakarta || Rega Media News

Kabaharkam Polri sekaligus Kaopspus Aman Nusa II 2020, Komjen Pol Agus Andrianto turut mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2020 sekaligus menyampaikan harapannya kepada seluruh santri di Indonesia.

Komjen Agus mengatakan saat ini pandemi Covid-19 masih terus berlanjut yang dampaknya sudah meluas kemana-mana.

“Sebagai Kaopspus Aman Nusa II 2020 saya berharap jangan sampai pondok pesantren kita jadi cluster baru Covid-19, harus bisa kita cegah”, ujar Komjen Agus melalui keterangan tertulisnya (22/10).

Jenderal bintang 3 kelahiran Blora 16 Februari 1967 ini menyampaikan harapannya agar santri dapat menjadi pelopor dalam dalam menjaga dan menyebarkan semangat perdamaian di nusantara sehingga negeri ini bisa menjadi negeri yang Baldatun Thayyibatun Wa Rabbun Ghafur.

Baca Juga :  Irfan, Santri Asal Madura Penumbang Begal Diberi Penghargaan Oleh Polresta Bekasi

“Tidak sedikit juga, personil Kepolisian dengan latar belakang santri dan pesantren, harapan saya para santri tidak hanya pintar ngaji, pintar dakwah tapi juga pintar enterprenur dan menjadi pelopor dalam menyebarkan semangat perdamaian.”, ujar Komjen Agus.

Komjen Agus juga mengatakan saat ini kita dihadapkan dengan bonus demografi yang membludak, tentu harapan kita semua ini tidak jadi bumerang bagi kita semua.

Sadar akan hal tersebut, pemerintah terus berupaya untuk menyelesaikan masalah-masalah yang menjadi penghambat pertumbuhan ekonomi dan kemudahan usaha apalagi ditengah pandemi.

“Orang yang hebat itu bukan yang kuat. Orang yang hebat bukan yang pintar, orang yang hebat orang yang mampu beradaptasi dengan segala yang terjadi di setiap waktunya, kalau kita tidak mampu beradaptasi maka kita akan tergulung dengan situasi”, ujar Komjen Agus.

Baca Juga :  Wasekum HMI Jakpustara Himbau Kasatpol PP DKI untuk Melakukan Penertiban APK

Lebih lanjut Komjen Agus juga mengatakan bahwa selain belajar agama, kita juga harus belajar jadi manusia agar tidak jadi kaum yang melampaui batas.

Allah SWT yang akan memberikan rahmad kepada siapapun yang dikehendaki, jangan terjebak seakan kita dikehendaki karena itu adalah kesombongan yang tersembunyi.

“Selamat Hari Santri Nasional 2020, santri sehat Indonesia kuat”, tutup Komjen Agus. (Bst/rd)

Berita Terkait

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari
Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang
Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks
Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?
Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang
SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:40 WIB

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:09 WIB

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:59 WIB

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:48 WIB

Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:18 WIB

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB