Santri Bangkalan Buat e-KTP Cukup di Pondok Pesantren

- Jurnalis

Rabu, 4 November 2020 - 21:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seorang Santri saat melakukan sesi foto pembuatan E-KTP

Seorang Santri saat melakukan sesi foto pembuatan E-KTP

Bangkalan || Rega Media News

Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dispendukcapil) Bangkalan, melakukan perekaman data e-KTP dengan strategi jemput bola mendatangi sejumlah Pondok Pesantren, Rabu (4/11/20).

Kepala Disdukcapil Bangkalan, Zakariya melalui Kasi Identitas Dispendukcapil, Agus Suharyono mengatakan, perekaman e-KTP dilakukan secara offline.

“Yang diperuntukkan terhadap seluruh santri yang sudah genap umur maupun jelang usia 17 tahun,” ujarnya.

Menurutnya, setelah selesai hasil perekaman maka akan diinput ke sistem data dan kartu penduduknya dicetak fisik untuk diserahkan langsung kepada santri melalui pengurus Pondok Pesantren.

Baca Juga :  Ribuan Alumni dan Simpatisan Padati Haul RKH. Ahmad Mahfud Zayyadi

“Perekaman jemput bola ini, berdasarkan instruksi Menteri Dalam Negeri, untuk melakukan perekaman pada anak yang usianya menginjak 17 tahun,” terangnya.

Sementara itu, salah satu Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Syaichona Cholil Demangan Barat Bangkalan, KH. Moh. Nasih Aschal memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan melalui Dispendukcapil, yang telah melaksanakan program pelayanan langsung kepada santri.

Baca Juga :  Dianggap Otoriter, Ketua PPS Desa Plampaan Dilaporkan Ke KPU Sampang

Ia menilai program tersebut sangat positif mengingat para santri sulit untuk melakukan perekaman e-KTP yang terbentur dengan bencana alam pandemi Covid-19.

“Dengan akses kemudahan perekaman e-KTP ini, sangat dirasakan manfaatnya dan kami mengaperesiasi kepada Dispendukcapil Bangkalan,” tandasnya. (sfn/sms)

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB