Pemdes Gunung Rancak; Selamat Hari Jadi Sampang Ke 397

- Jurnalis

Rabu, 23 Desember 2020 - 09:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Desa Gunung Rancak (Mohammad Juhar).

Kepala Desa Gunung Rancak (Mohammad Juhar).

Sampang || Rega Media News

Tepat pada hari ini, Rabu (23/12/20), Kabupaten Sampang merayakan hari jadi yang ke 397, kabupaten yang secara geografis berada ditengah pulau Madura itu kini sudah hampir berusia 4 abad.

Berbagai kalangan terutama para jajaran pejabat tak lepas memperingati kegiatan tersebut, baik dengan acara ataupun ucapan.

Baca Juga :  Bencana Sulteng Belum Usai, Kini Gunung Soputan di Sulawesi Utara Meletus

Seperti yang dilakukan Pemerintah Desa Gunung Rancak, Kecamatan Robatal, pejabat tertinggi disanapun tak lupa berpartisipasi pada momen kota bahari tersebut.

Pejabat tertinggi didesa itu, yakni Kepala Desa Gunung Rancak Mohammad Juhar mengatakan, dirinya beserta jajaran dan staf yang dipimpinnya turut juga merayakan kegiatan itu.

“Sebagai pejabat desa tentu kami juga harus berpartisipasi, terutama dalam hal memperingati momen tersebut, apalagi kita berada di wilayah kabupaten Sampang,” ujarnya.

Baca Juga :  Temukan Sampel Vaksin Palsu, Kemenkes Vaksinasi Ulang

Pria berkumis tebal itupun tak lupa mengucapkan selamat hari jadi kabupaten Sampang yang ke 397.

“Selamat Hari Jadi Sampang yang ke 397, semoga Sampang semakin hebat dan bermartabat”, tutupnya. (mud)

Berita Terkait

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari
Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang
Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks
Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?
Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang
SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:40 WIB

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:59 WIB

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:48 WIB

Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:18 WIB

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif

Senin, 5 Januari 2026 - 19:19 WIB

Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM

Berita Terbaru

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB