Breaking News: Pesawat Sriwijaya Air Rute Jakarta-Pontianak Dilaporkan Hilang Kontak

- Jurnalis

Sabtu, 9 Januari 2021 - 19:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ182 dan rute Jakarta-Pontianak dilaporkan hilang kontak.

Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ182 dan rute Jakarta-Pontianak dilaporkan hilang kontak.

Jakarta || Rega Media News

Pesawat Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ182 dan rute Jakarta-Pontianak dilaporkan hilang kontak, Sabtu (9/1/2021).

Pesawat hilang dalam pantauan setelah tak lama lepas landas dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Manager of Branch Communication PT Angkasa Pura II Haerul Anwar telah membenarkan hilang kontak pesawat Sriwijaya Air SJ 182.

Baca Juga :  Kapolda Gorontalo: Masuk Polisi Tidak Bayar, Laporkan Jika Ada Oknum Polisi Jadi Calo

“Konfirmasi hilang kontak. Kejadian sekitar jam 14 kurang dan saat ini masih diselidiki,” saat dikonfirmasi, seperti dilansir cnn.

Dilihat dari laman flightradar24.com, pesawat itu lepas landas sekitar pukul 14.30 WIB.

10 menit berselang, pesawat sempat berada di ketinggian 10.900 kaki sebelum akhirnya diduga mengalami penurunan ketinggian secara drastis dalam waktu satu menit.

Baca Juga :  Dihadapan Komisi IV DPR RI, Menteri KKP Jelaskan Pemerintah Akan Impor 3 Juta Ton Garam

Data terakhir yang tercatat di flightradar24.com menunjukkan bahwa pesawat SJ182 terakhir terlihat di ketinggian 250 kaki.

Lokasi terakhir pesawat itu berada di perairan Laut Jawa di atas Provinsi Banten.(rd)

Berita Terkait

Rumah Warga Sampang Hangus Jadi Arang
Longsor di Gunung Rancak, BPBD Sampang Janji Segera Turunkan Tim ke Lokasi
Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri
Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem
Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon
Petugas SPBU di Sampang Jadi Korban Pembacokan
Jijik !, MBG di Sampang Ditemukan Ada Belatung
Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 14:02 WIB

Rumah Warga Sampang Hangus Jadi Arang

Senin, 27 Oktober 2025 - 18:47 WIB

Longsor di Gunung Rancak, BPBD Sampang Janji Segera Turunkan Tim ke Lokasi

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri

Jumat, 24 Oktober 2025 - 16:54 WIB

Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:18 WIB

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan sertifikat pelatihan kepada warga binaan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan

Kamis, 30 Okt 2025 - 21:37 WIB

Caption: perwakilan pemuda dan tokoh masyarakat memberikan keterangan, usai melaporkan pengrusakan fasilitas umum ke Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Diminta Tangkap Perusak Fasum Saat Demo Anarkis

Kamis, 30 Okt 2025 - 14:49 WIB

Caption: Satreskrim Polres Bangkalan tengah mengecek tempat penyimpanan BBM di SPBU, (dok. regamedianews).

Daerah

Satreskrim Polres Bangkalan Sidak Sejumlah SPBU

Kamis, 30 Okt 2025 - 07:46 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono didampingi Kasat Reskrim dan Kasi Propam, saat diwawancara para awak media, (dok. regamedinews).

Hukum&Kriminal

Polisi Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Rabu, 29 Okt 2025 - 21:15 WIB