Pendistribusian Vaksin Covid-19 Ke Sampang Dikawal Ketat

- Jurnalis

Selasa, 26 Januari 2021 - 10:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak mobil patwal Polda Jatim mengawal mobil box bermuatan vaksin menuju kantor Dinas Kesehatan Sampang.

Tampak mobil patwal Polda Jatim mengawal mobil box bermuatan vaksin menuju kantor Dinas Kesehatan Sampang.

Sampang || Rega Media News

Sekira pukul 2:21 Wib, Selasa (26/01/21) pagi dini hari, pendistribusian vaksin Covid-19 tiba di Kabupaten Sampang, Madura, dan dikawal ketat pihak kepolisian.

Pantauan regamedianews.com, tampak iring-iringan kendaraan patwal Polda Jatim mengawal mobil box berpendingin berisi ribuan dosis vaksin Covid-19.

Baca Juga :  Dalam Sepekan, Dua Kali Terjadi Kasus Penembakan OTK di Aceh

Tak hanya kendaraan patwal, tampak kendaraan rantis brimob juga mengawal dari belakang dan langsung menuju kantor Dinas Kesehatan di Jl. KH. Wahid Hasyim, Sampang.

“Vaksinnya tiba di Sampang sekira pukul 2.21 Wib pagi dini hari tadi,” kata Kasubbag Humas Polres Sampang Iptu Sunarno, saat dikonfirmasi melalui telepon selulernya, Selasa (26/01).

Baca Juga :  Ketua FORMAK; Aktivitas Pabrik Kelapa Sawit Krueng Luas Perlu Pengawasan

Sunarno juga mengatakan, pendistribusian vaksin Covid-19 tersebut dikawal Satlantas, Sabhara dan Brimob langsung menuju ke gudang Dinas Kesehatan.

“Pengawalan vaksin langsung menuju ke gudang Dinas Kesehatan. Sementara ini anggota kami masih disana,” pungkas Sunarno. (adi/har)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB