Pengurus Karang Taruna Kecamatan Robatal Periode 2021-2026 Resmi Dikukuhkan

- Jurnalis

Rabu, 27 Januari 2021 - 10:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Camat Robatal (H. Ach. Firdausi) saat mengukuhkan pengurus Karang Taruna Kecamatan Robatal.

Camat Robatal (H. Ach. Firdausi) saat mengukuhkan pengurus Karang Taruna Kecamatan Robatal.

Sampang || Rega Media News

Bertempat di aula kantor Kecamatan Robatal, Kabupaten Sampang, Madura, pengurus Karang Taruna Kecamatan Robatal periode 2021-2026 resmi dikukuhkan, Rabu (27/01/21).

Pengukuhan dipimpin langsung camat setempat H. Ach. Firdausi, disaksikan Wakil Ketua Karang Taruna Kabupaten Sampang sekaligus anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sampang dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Moh Iqbal Fathoni, atau yang akrab disapa Bung Fafan

Selain itu, hadir pula Pembina Karang Taruna Kecamatan Robatal, Pengurus Karang Taruna Desa dan perwakilan dari masing-masing Pemerintah Desa.

Baca Juga :  Kukuhkan Imam Besar Masjid Agung Asy-Syuhada Pamekasan, Bupati Baddrut: Selamat Bekerja

Acara berlangsung khidmad dengan tetap berpedoman pada protokol kesehatan, sebagaimana yang dianjurkan pemerintah selama masa Pandemi Covid-19.

Dalam sambutannya, Camat Robatal H. Ach. Firdausi berharap Karang Taruna Kecamatan Robatal dapat memberikan kontribusi hal-hal yang positif terutama dalam memberdayakan para pemuda.

“Harapan saya, Katar Robatal ini bisa memberikan hal-hal yang positif dan mampu melakukan pemberdayaan terhadap para pemuda-pemuda, memberikan sumbangsih nyata terhadap masyarakat sekitar melalui aksi-aksi sosial,” ujarnya, Rabu (27/01).

Baca Juga :  Giat Anev, Polsek Pabean Cantikan Tekan Kriminalitas Wilayah

Sementara Mohammad Ru’e Ketua Karang Taruna terpilih mengatakan, dirinya bersama dengan pengurus baru akan siap memberikan inovasi, terutama dalam hal memberdayakan pemuda yang ada.

Pemuda asal Bapelle tersebut juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan support selama ini.

“Terimakasih kepada seluruh yang sudah memberikan support, baik moral ataupun moril, mudah-mudahan Katar Kecamatan Robatal mampu bangkit dan bisa bersaing dengan kecamatan yang lain, terima dalam hal memberdayakan pemuda yang ada,” ucapnya. (mud/red)

Berita Terkait

Masalah Ekonomi Pemicu Melonjaknya Perceraian di Pamekasan
Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital
Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 20:43 WIB

Masalah Ekonomi Pemicu Melonjaknya Perceraian di Pamekasan

Jumat, 30 Januari 2026 - 22:48 WIB

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Berita Terbaru

Caption: konferensi pers, Pengadilan Agama Pamekasan ungkap kasus angka perceraian selama tahun 2025, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Masalah Ekonomi Pemicu Melonjaknya Perceraian di Pamekasan

Sabtu, 31 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: petugas kesehatan tengah memberikan pelayanan cek kesehatan kepada warga, dalam kegiatan CKG yang digelar PCNU Sampang, (dok. foto istimewa).

Sosial

PCNU Sampang Gandeng Dinkes Layani Kesehatan Masyarakat

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB