BPBD Respon Uluran Tangan AABI Cimahi Terhadap Korban Longsor Sumedang

- Jurnalis

Jumat, 29 Januari 2021 - 23:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AABI kota Cimahi saat menyalurkan bantuan kepada korban longsor di Sumedang melalui pihak BPBD.

AABI kota Cimahi saat menyalurkan bantuan kepada korban longsor di Sumedang melalui pihak BPBD.

Sumedang || Rega Media News

Kondisi warga Cimanggung, Kabupaten Sumedang yang tertimpa longsor, sejauh ini sudah mulai membaik. Sebab, warga selama berada dipengungsian banyak mendapat perhatian baik dari pemerintah maupun kalangan masyarakat.

Hedi Hidaya Staf Kasi Cegah Siaga BPBD Kabupaten Sumedang mengaku, saat terjadi hingga pasca bencana bantuan tak berhenti datang untuk membantu para korban, seperti yang sekarang Agus Agus Bersaudara Indonesia (AABI) berikan.

“Korban yang ada dipengungsian kondisinya sudah membaik, dan itu berkat bantuan dari semua pihak. Termasuk AABI. Insha Alloh amanah ini akan kami jaga,” ucap Hedi, usai menerima bantuan AABI DAC Kota Cimahi, dikantornya, jalan Empang, Regol Wetan, Kecamatan Sumedang Selatan. Jumat (29/01/21)

Baca Juga :  Kalapas Narkotika Pamekasan Bangun Kolaborasi

Sejauh ini, katanya, kebutuhan para korban longsor yang masih berada dipengungsian masih bisa terpenuhi, terlebih dibantu dari para donatur seperti AABI.

Pemerintah Kabupaten Sumedang saat ini, lanjutnya, sedang memikirkan pembangunan rumah warga yang rusak. Ia menyebutkan pemerintah harus membangun sekira 135 hunian baru untuk warganya.

“Persisnya saya tidak tau, tapi yang pasti Pamkab harus menyiapkan 135 rumah untuk warga yang menjadi korban,” terangnya.

Baca Juga :  281 Koperasi Merah Putih di Bangkalan Terbentuk

Sementara, Ketua DAC Agus Agus Bersaudara Indonesia (AABI) Kota Cimahi Agus Rahmat berharap, semoga bantuan yang diberikan AABI bisa meringankan korban.

“Mungkin bantuan yang kami berikan nilainya tidak seberapa. Tapi, setidaknya bisa meringankan meraka yang sekarang menjadi korban,” ungkap Agus Rahmat.

Ia juga berharap semoga bencana yang terjadi secara beruntun kemarin, tidak terjadi kembali di kemudian hari, atau bisa berkurang. (agil)

Berita Terkait

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terbaru

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB