Resmi Dikukuhkan, PWI Bandung Barat Akan Bersinergi Dengan Pemerintah

- Jurnalis

Jumat, 19 Februari 2021 - 00:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengurus PWI Bandung Barat pose bersama dengan Forkopimda usai resmi dikukuhkan.

Pengurus PWI Bandung Barat pose bersama dengan Forkopimda usai resmi dikukuhkan.

Bandung Barat || Rega Media News

Perwira Penghubung (Pabung) Kodim 0609/Cimahi Mayor Arm Momon, ikut menyaksikan pengukuhan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Bandung Barat (KBB) Periode 2020-2023, di Grand Hotel Lembang Kabupaten Bandung Barat, Kamis (18/02/21).

Pengukuhan ditandai dengan pembacaan struktur baru kepengurusan, penyerahan bendera pataka dan penyerahan surat keputusan oleh Ketua PWI Jawa Barat Hilman Hidayat kepada Ketua PWI KBB Agus Sahir disaksikan Bupati Bandung Barat Aa Umbara Sutisna.

“Saya sampaikan selamat kepada pengurus baru PWI KBB di bawah ketua Agus Sahir bisa menguatkan program yang telah digagas ketua sebelumnya Heni Suhaeni. Selamat bekerja dan terima kasih,” ungkap Ketua PWI Jabar Hilman Hidayat dalam sambutannya, Kamis (18/2/21).

Baca Juga :  Tongkat Kepemimpinan Lapas Narkotika Pamekasan Berganti

Dia juga berpesan agar PWI KBB senantiasa menjunjung tinggi marwah organisasi wartawan yang senantiasa konsisten menjadi mitra konstruktif pemerintah daerah. Di samping itu, PWI KBB juga menjadi rumah bersama wartawan KBB dan mengawal perilaku wartawan agar sesuai kode etik pers.

“Kami berharap PWI KBB menjadi rumah bersama mencetak wartawan bersertifikasi dewan pers dan menjalani uji kompetensi,” katanya.

Di tempat sama, Bupati Bandung Barat Aa Umbara Sutisna mengatakan, PWI KBB harus menjadi mitra pemerintah dalam mensukseskan program pembangunan kepada masyarakat. Sinergitas PWI bersama pemerintah memiliki peran penting sehingga visi Lumampah Mawa Manfaat dapat terwujud.

Baca Juga :  Spot Foto Dibibir Pantai Jumiang, Cocok Untuk Selfie

“Selamat dan tetap menjadi mitra pemerintah khususnya dalam penyebaran informasi hingga pelosok mengenai arah pembangunan di KBB,” tandasnya

Sementara Ketua PWI KBB terpilih Agus Sahir berjanji akan menjalankan organisasi yang pimpinnya dengan baik. Selain itu ia juga memastikan akan lebih mensinergikan dengan pemerintah deni terwujudnya program Pemkab Bandung Barat kedepan.

“Sesuai dengan tugas fungsi jurnalis dengan mengacu pada undang-undang pokok pers dan kode etik jurnalistik, kami akan terus melakukan pembinaan terhadap anggotanya sehingga dapat meningkatkan kompetensi dan kredibilitas para anggota PWI Kabupaten Bandung,” pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB