Terminal Sampang Akan Segera Dipindah

- Jurnalis

Sabtu, 6 Maret 2021 - 02:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi Terminal Ttunojo Sampang tampak lengang.

Kondisi Terminal Ttunojo Sampang tampak lengang.

Sampang || Rega Media News

Terminal Trunojoyo, Kelurahan Gunung Sekar, Kecamatan Kota Sampang, Madura, akan segera direlokasi. Pasalnya, terminal yang terletak di jantung kota Sampang ini kondisinya kurang layak.

Kasi Angkutan dan Keselamatan Jalan, Dinas Perhubungan (Dishub) Sampang, Arif Maulana mengatakan, Terminal Trunojoyo akan direlokasi ke wilayah Desa Aeng Sareh, Kecamatan Sampang kota.

Baca Juga :  Dirut RSUD dr.H. Slamet Martodirdjo: Dirgahayu Republik Indonesia Ke-79

“Masih dalam proses pembebasan lahan. Dananya pembebasan lahannya bersumber dari APBD tahun 2021, yakni sekitar Rp.8,4 miliar,” ujar Arif, Jum’at (05/03/21).

Arif juga mengatakan, mengenai anggarannya disesuaikan dengan permintaan harga tanah milik warga terdampak di Desa Aeng Sareh.
Sementara kebutuhan lahannya sekitar 3 hektare,” terangnya.

Baca Juga :  Sesosok Mayat Ditemukan di Area Pantai Lon Malang Sampang

“Yahapan pembebasan tanah, telah dilakukan lelang Feasibility Study (FS), pelaksanaan pekerjaan FS terminal, lelang appraisal, sosialisasi masyarakat, pelaksanaan appraisal, dan pengadaan tanah,” sebutnya.

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru