Terminal Sampang Akan Segera Dipindah

- Jurnalis

Sabtu, 6 Maret 2021 - 02:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi Terminal Ttunojo Sampang tampak lengang.

Kondisi Terminal Ttunojo Sampang tampak lengang.

Sampang || Rega Media News

Terminal Trunojoyo, Kelurahan Gunung Sekar, Kecamatan Kota Sampang, Madura, akan segera direlokasi. Pasalnya, terminal yang terletak di jantung kota Sampang ini kondisinya kurang layak.

Kasi Angkutan dan Keselamatan Jalan, Dinas Perhubungan (Dishub) Sampang, Arif Maulana mengatakan, Terminal Trunojoyo akan direlokasi ke wilayah Desa Aeng Sareh, Kecamatan Sampang kota.

Baca Juga :  Pembangunan Talut 2019 di Desa Otiola, Inspektorat Temukan Kerugian Negara

“Masih dalam proses pembebasan lahan. Dananya pembebasan lahannya bersumber dari APBD tahun 2021, yakni sekitar Rp.8,4 miliar,” ujar Arif, Jum’at (05/03/21).

Arif juga mengatakan, mengenai anggarannya disesuaikan dengan permintaan harga tanah milik warga terdampak di Desa Aeng Sareh.
Sementara kebutuhan lahannya sekitar 3 hektare,” terangnya.

Baca Juga :  Disporabudpar Sampang Ajukan Destinasi Wisata Hutan Kera Nepa Ke Ajang Anugerah Pariwisata Pemprov Jatim

“Yahapan pembebasan tanah, telah dilakukan lelang Feasibility Study (FS), pelaksanaan pekerjaan FS terminal, lelang appraisal, sosialisasi masyarakat, pelaksanaan appraisal, dan pengadaan tanah,” sebutnya.

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB