IPGR Peduli Korban Banjir Tomilito Gorontalo Utara

- Jurnalis

Kamis, 11 Maret 2021 - 15:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyerahan secara simbolis batuan sembako oleh IPGR kepada perwakilan korban banjir di Tomilito.

Penyerahan secara simbolis batuan sembako oleh IPGR kepada perwakilan korban banjir di Tomilito.

Gorontalo Utara || Rega Media News

Belasan pemuda yang tergabung dalam Ikatan Pemuda Gentuma Raya (IPGR) menyalurkan bantuan sembako kepada korban banjir di Kecamatan Tomilito Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut). Kamis, (11/03/21).

Para pemuda yang tergabung dalam Komunitas IPGR itu, menyalurkan bantuan berupa sepuluh bahan pokok. Hal ini dilakukan agar dapat meringankan kebutuhan para korban pasca banjir tersebut.

Baca Juga :  Tersangka Pemerkosaan Siswi di Gorut Belum Ditemukan

“Bantuan sembako yang kami berikan ini semoga bermanfaat dan dapat meringankan kebutuhan para korban banjir,” ujar Rifal Ibrahim kepada regamedianews.com, Kamis (1/03).

Baca Juga :  Polres Sampang Siap Gandeng Awak Media Sajikan Informasi

Pada penyaluran bantuan sembako tersebut, terang Rifal, pihaknya memilih desa yang terdampak banjir cukup parah, yaitu Desa Milango Kecamatan Tomilito.

“Untuk mencegah terjadinya kerumunan. Secara simbolis, saya menyerahkan sembako dan diterima langsung Sekretaris Desa Milango dan beberapa masyarakat,” pungkasnya.

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB