Ciri-Ciri Mayat Yang Ditemukan di Pulau Mandangin Sampang Diketahui

- Jurnalis

Kamis, 29 April 2021 - 23:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satpolairud Polres Sampang saat mengevakuasi mayat yang ditemukan di perairan Pulau Mandangin, Selasa (27/04/21) malam.

Satpolairud Polres Sampang saat mengevakuasi mayat yang ditemukan di perairan Pulau Mandangin, Selasa (27/04/21) malam.

Sampang || Rega Media News

Hingga saat ini identitas lengkap mayat yang ditemukan warga dalam keadaan mengapung di perairan Pulau Mandangin, Sampang, Madura, Selasa (27/04/21) kemarin, belum terungkap.

Namun, pihak kepolisian telah melakukan visum. Alhasil, diketahui mayat yang ditemukan dalam kondisi membusuk tersebut berjenis kelamin laki-laki dan memiliki ciri-ciri lainnya.

“Mayatnya sudah di visum, disaksikan Kasat Polairud dan tiga anggota identifikasi Satreskrim,” ujar Kasubbag Humas Polres Sampang, Iptu Sunarno, dikutip dari salah satu media, Kamis (29/04).

Baca Juga :  Diduga Masalah Pilkades, Seorang Warga Tewas di Bira Timur

Sunarno menjelaskan, selain berjenis kelamin laki-laki, dibagian kaki mayat itu sudah tidak utuh, memakai kaos warna putih terbalik, dengan tulisan °No. 1 Margi Budi Harto Partai Perindo°.

“Mayat itu juga memakai ikat pinggang kulit warna coklat, terdapat lilitan karet gelang warna hijau serta merah, memiliki lingkar pinggang ukuran 89 cm, rambut warna cokelat cepak 2 cm,” terang Sunarno.

Baca Juga :  Hari Ini PLN Rayon Sampang Lakukan Penagihan Langsung Ke Pelanggan Yang Nunggak Bayar Listrik

Ia juga menjelaskan, gigi mayatnya juga tidak lengkap, diatas satu dan dibawah satu. Ciri-ciri lainnya memiliki tinggi badan 156 cm, umur diperkirakan sekitar 60 tahun, dan jenazah meninggal sudah 15 hari.

“Dengan sudah diketahui ciri-cirinya, kami koordinasi dengan Polres lain untuk mempermudah pencarian keluarga mayat. Juga berkoodinasi dengan RSUD untuk penyimpanan sementara mayat tersebut,” pungkasnya.

Berita Terkait

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB