SPKG Sumenep Sediakan Lapak Baca Gratis

- Jurnalis

Jumat, 30 April 2021 - 17:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menarik dan bermanfaat, Serikat Pemuda Kecamatan Guluk-Guluk gelar lapak baca dan bagi-bagi takjil gratis selama ramadhan.

Menarik dan bermanfaat, Serikat Pemuda Kecamatan Guluk-Guluk gelar lapak baca dan bagi-bagi takjil gratis selama ramadhan.

Sumenep || Rega Media News

Ramadhan tahun ini ada yang menarik di Kecamatan Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep, yaitu dengan adanya Lapak Baca Gratis yang diselenggarakan Serikat Pemuda Kecamatan Guluk-Guluk (SPKG).

Kegiatan tersebut diselenggarakan SPKG dengan tujuan memberikan edukasi kepada masyarakat, khususnya pemuda untuk gemar membaca agar dapat menambah pengetahuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Harapannya juga dengan adanya lapak baca ini, pemuda di Kecamatan Guluk-Guluk bisa lebih tertarik untuk membaca dibanding bermain Game ataupun bermain Handphone,” ujar Zahra, salah anggota SPKG, Jum’at (30/04/21).

Baca Juga :  Diduga Aniaya Tetangganya, Pensiunan TNI di Jember Dilaporkan Ke Polisi

Ia mengatakan, sebelum menyelenggarakan kegiatan tersebut, pihaknya sudah mengantongi ijin dari Pihak Kecamatan, Koramil dan juga Kepala Desa setempat.

“Jadi kegiatan ini murni kegiatan yang mendapat lampu hijau dan support dari Aparat Pemerintah untuk dilaksakan dan kalau bisa dilestarikan,” ujar Zahra.

Lapak baca ini, kata Zahra, mendapat respon positif dari masyarakat, karena sebelumnya belum ada kegiatan yang menurut masyarakat yang seperti ini yang di anggap akan berdampak baik bagi anak-anak ataupun pemuda disekitar kecamatan Guluk-Guluk.

Baca Juga :  Ormas Madas Sentil Pelayanan RSUD Sampang

“Mulai buka pukul 15.00 wib sampai 17.00 wib setiap hari di depan Kecamatan Guluk-Guluk,” jelas Zahra kepada regamedianews.com.

Menurutnya, kegiatan ini dilaksanakan, tidak hanya pemuda dan anak-anak, banyak pula orang dewasa yang berantusias untuk datang dan membaca di lapak baca ini.

“Yidak hanya menyediakan lapak baca, namun Serikat pemuda Kecamatan Guluk-Guluk juga menyediakan Takjil gratis untuk pembaca yang sedang berpuasa,” pungkas Zahra.

Berita Terkait

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu
Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai
Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan
Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur
100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi
Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju
Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM
RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 16:06 WIB

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Senin, 14 Juli 2025 - 11:39 WIB

Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:17 WIB

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 22:18 WIB

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur

Sabtu, 12 Juli 2025 - 20:02 WIB

100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

Berita Terbaru

Caption: penerima bantuan becak listrik dari Presiden RI Prabowo, hendak keluar dari halaman Kantor Pemkab Sampang, (dok. regamedianews).

Nasional

Warga Sampang Dapat Becak Listrik Dari Prabowo

Senin, 14 Jul 2025 - 20:47 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, pasang pita tanda dimulainya Operasi Patuh Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Senin, 14 Jul 2025 - 16:06 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono pasang pita kepada personel TNI, saat apel Operasi Patuh Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai

Senin, 14 Jul 2025 - 11:39 WIB

Caption: hasil rekaman cctv, tampak mobil pickup perlahan menepi ke kiri di jembatan Suramadu sebelum menabrak pesepeda.

Peristiwa

Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari di Suramadu

Minggu, 13 Jul 2025 - 21:58 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang (Kamesworo) pose bersama Kepala Kankemenag Sampang (H. Fandi), saat kunjungan silaturahmi.

Daerah

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Minggu, 13 Jul 2025 - 19:17 WIB