Terjaring Penyekatan di Sampang, Satu Warga Bangkalan Reaktif Covid-19

- Jurnalis

Selasa, 15 Juni 2021 - 11:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sampang (AKBP Abdul Hafidz) saat meninjau langsung penyekatan di jembatan timbang Jl. Raya Torjun-Jrengik.

Kapolres Sampang (AKBP Abdul Hafidz) saat meninjau langsung penyekatan di jembatan timbang Jl. Raya Torjun-Jrengik.

Sampang || Rega Media News

Saat dilaksanakan penyekatan kendaraan dan rapid test antigen di jembatan timbang, tepatnya di Jl. Raya Torjun-Jrengik, Kabupaten Sampang, Madura, kedapatan seorang pengendara reaktif Covid-19.

Pengendara tersebut berinisial RBS (inisial), asal warga Kelurahan Pejagan, Kabupaten Bangkalan. RBS terjaring penyekatan petugas gabungan Polres Sampang, Kodim 0828, Trantib, Nakes dan Urkes, Senin (14/06/21) kemarin.

Dihari itu juga, giat penyekatan ditinjau langsung Kapolres Sampang AKBP Abdul Hafidz. Puluhan kendaraan roda empat maupun roda dua yang dari arah barat (Bangkalan, red) dilakukan pemeriksaan identitas.

Baca Juga :  DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas

Selain itu, dilakukan pemeriksaan rapid test antigen secara acak, kepada para pengemudi, pengendara serta penumpang kendaraan. Dari 19 orang yang di rapid test, 18 orang non reaktif dan 1 orang reaktif Covid-19.

“Setelah satu orang itu (inisial RBS) dinyatakan reaktif Covid-19, langsung diperintahkan putar balik ke daerah asalnya dan kita kawal,” ujar Kapolres Sampang AKBP Abdul Hafidz.

Baca Juga :  Danrem 084/Bhaskara Jaya Tinjau Langsung Sasaran Fisik TMMD Bangkalan Tahap Penyelesaian Akhir

Disaat itu, jelas Hafidz, pihaknya langsung menghubungi Satgas Covid-19 Kabupaten Bangkalan, untuk dilaksanakan 3T (Testing, Tracing dan Treatment) kepada warga tersebut.

“Namun, apabila ditemukan warga Sampang yang juga reaktif saat kegiatan penyekatan, maka akan dilaksanakan manajemen kontijensi yakni testing, tracing dan treatment,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terbaru

Caption: PS Kasat Reskrim Polres Sampang, Iptu Nur Fajri Alim, saat ditemui di ruang kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Ketua ormas Gema Anak  Indonesia Bersatu 'GAIB' Perjuangan, Habib Yusuf,  saat ditemui awak media, (dok. Harry, Rega Media).

Daerah

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 12:39 WIB

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB