Bangunan Depan Apotek di Sampang Disegel

- Jurnalis

Rabu, 25 Agustus 2021 - 13:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satpol PP saat melakukan penyegelan bangunan didepan Apotek, Jl. Pahlawan, Dalpenang, Sampang.

Satpol PP saat melakukan penyegelan bangunan didepan Apotek, Jl. Pahlawan, Dalpenang, Sampang.

Sampang || Rega Media News

Bangunan setengah jadi yang terletak didepan Apotek Jl. Pahlawan Kelurahan Dalpenang, Kecamatan/Kabupaten Sampang, Madura, akhirnya disegel Satpol PP, Rabu (25/08/21).

Kendati demikian, pihak Satpol PP belum berani melakukan pembongkaran, karena warga yang mengklaim bangunan tersebut berdalih memiliki izin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami lakukan penyegelan berdasarkan surat pelimpahan dari OPD terkait, karena bangunan itu berdiri di atas lahan fasilitas umum,” ujar Kepala Satpol PP Sampang, Suryanto.

Baca Juga :  Pelaku Pembunuhan di Gorontalo Berhasil Dibekuk Polisi

Selain itu, kata Suryanto, juga belum mengantongi izin seperti Izin Mendirikan Bangunan (IMB), dan melanggar sejumlah ketentuan aturan yang disyaratkan Pemerintah Daerah.

“Sebelum bangunan itu disegel, OPD terkait sudah melayangkan surat peringatan. Namun pemilik rumah tidak mengindahkan dan tidak menghentikan proses pembangunan,” ungkap Suryanto.

Suryanto menegaskan, pihaknya sudah mengintruksikan kepada pemilik bangunan agar segera membongkarnya. Namun, jika tetap tidak diindahkan, maka pihaknya yang akan melakukan pembongkaran.

Baca Juga :  Kepergok Selipkan Sajam, Pria Asal Bangkalan Ini Diringkus Polisi

“Kami berharap masyarakat dapat mentaati peraturan yang ada dalam upaya mendirikan bangunan, jangan sampai kenyamanan warga sekitar terganggu,” pungkasnya.

Sebelumnya, bangunan setengah jadi yang berdiri tegak diatas fasilitas umum tersebut sempat menjadi sorotan warga, bahkan Satpol PP terkesan kurang tegas karena tidak segera melakukan tindakan penyegelan maupun pembongkaran.

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 Nov 2025 - 16:14 WIB