Rumah Bertembok di Sampang Nyaris Hangus

- Jurnalis

Minggu, 5 September 2021 - 07:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak petugas pemadam kebakaran berhasil memadamkan api yang membakar rumah warga Karang Penang Oloh.

Tampak petugas pemadam kebakaran berhasil memadamkan api yang membakar rumah warga Karang Penang Oloh.

Sampang || Rega Media News

Rumah bertembok yang baru dibangun milik Suhdi, di Dusun Ja’ah, Desa Karang Penang Oloh, Kecamatan Karang Penang, Kabupaten Sampang, Madura, nyaris hangus rata menjadi arang.

Informasi yang dihimpun regamedianews.com, rumah berdesain mewah tersebut hangus terbakar, diduga akibat korsleting listrik, sekira pukul 17:11 Wib, Sabtu (04/09/21) sore.

Atas kejadian kebakaran itu, Fausi warga setempat segera melaporkannya ke petugas Satpol PP bidang Pemadam Kebakaran (Damkar) Sampang.

“Sabtu sore kita terima laporan ada kebakaran di wilayah Karang Penang, kami segera terjunkan dua unit mobil Damkar dan tangki air,” kata Kasi Operasional Damkar, Maftuh Fathurrohman.

Baca Juga :  Jalan Mulus, Desa Banjar Talela Adakan Gerak Jalan Perdana

Sesampainya dilokasi sekira pukul 17:50 Wib, ungkap Maftuh, petugas bergegas melakukan pemadaman. Api berhasil dijinakkan dan pendinginan lokasi hingga pukul 18:17 Wib.

“Saat pemadaman api kami dibantu warga, Polsek dan Koramil setempat. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian kebakaran tersebut. Namun, hanya kerugian material,” ucapnya.

Berita Terkait

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem
6 Santri Tewas di Galian Bukit Jaddih Bangkalan
Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang
Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir
Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang
Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai
Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso
Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 07:11 WIB

6 Santri Tewas di Galian Bukit Jaddih Bangkalan

Rabu, 19 November 2025 - 13:20 WIB

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 November 2025 - 11:40 WIB

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Minggu, 16 November 2025 - 21:35 WIB

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Minggu, 16 November 2025 - 16:24 WIB

Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB