DPRK Aceh Selatan Diajak Sukseskan Vaksinasi

- Jurnalis

Selasa, 14 September 2021 - 04:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Aceh Selatan (Tgk Amran) saat mengajak DPRK Aceh Selatan sukseskan vaksinasi Covid-19.

Bupati Aceh Selatan (Tgk Amran) saat mengajak DPRK Aceh Selatan sukseskan vaksinasi Covid-19.

Aceh Selatan || Rega Media News

Bupati Aceh Selatan Tgk Amran mengajak DPRK setempat untuk mensukseskan vaksinasi, sebagai upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

“Pimpinan dan anggota DPRK Aceh Selatan, mari kita sukseskan vaksinasi Covid-19,” ujar Tgk Amran saat rapat paripurna, Senin (13/09/21).

Ia mengatakan, pihaknya tidak ingin ada anggota DPRK Aceh Selatan yang sama sekali belum di vaksinasi bahkan dosis pertama.

Baca Juga :  Mencekam, Warga Bersajam Geruduk Puskesmas Geger Bangkalan

“Karena hal ini akan menjadi contoh yang tidak baik bagi masyarakat, ucap Tgk Amran.

Justru, sebagai anggota DPRK, kiranya dapat memberikan contoh yang baik kepada masyarakat di daerah pemilihan atau kecamatan asal masing-masing.

“Kami meyakini, penyampaian anggota DPRK kepada masyarakat di daerah pemilihannya mengenai vaksinasi, akan mendorong masyarakat untuk vaksinasi,” katanya.

Baca Juga :  Polda Gorontalo Gagas Aplikasi SIDDGO

Selain itu, imbuh Tgk Amran, sekaligus menjadi penangkal bagi berita hoax dan pemahaman yang salah mengenai vaksinasi Covid-19.

Sekedar diketahui, penyampaian Tgk Amran sukseskan vaksinasi saat rapat paripurna penyampaian dan pembahasan rancangan qanun Kabupaten Aceh Selatan, tentang perubahan APBK tahun anggaran 2021.

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH.Kholilurrahman pose bersama pengusahan dan pihak BPJS Ketenagakerjaan di Pendopo Ronggosukowati, (dok. foto istimewa).

Daerah

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:37 WIB

Caption: pose dengan Bupati H.Slamet Junaidi, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang Nor Alam tunjukkan SK, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:49 WIB