BNN Tapaktuan Gandeng Insan Media

- Jurnalis

Rabu, 22 September 2021 - 17:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Ketua BNN Tapaktuan bersama Kapolsek dan insan media.

Caption: Ketua BNN Tapaktuan bersama Kapolsek dan insan media.

Aceh Selatan || Rega Media News

Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Tapaktuan, Aceh Selatan, menggelar Workshop Penguatan Kapasitas dengan menggandeng insan media, tepatnya di aula Hotel Dian Rana Tapaktuan, Selasa (22/09/21).

Workshop yang digelar untuk mendukung Kota Tanggap Ancaman Narkoba (Kotan) ini, diisi dengan materi yang dipandu oleh beberapa narasumber dari Pemkab Aceh Selatan.

Baca Juga :  Anggota Komisi III DPR RI Arteria Dahlan; Peristiwa Meninggalnya Guru Dianiaya Murid Jangan Sampai Terulang Kembali

Kepala BNN Tapktuan Nuzulian mengatakan, jumlah anggotanya sedikit tidak mungkin bekerja sendiri, sebagai salah satu upaya untuk mengatasi permasalahan tersebut, BNN menggelar workshop ini.

“BNN Kota Tapaktuan ingin bersinergi dengan rekan-rekan media yang kredibel di Aceh Selatan, sehingga bersama-sama untuk memberikan edukasi kepada masyarakat melalui pemberitaan,” kata Nuzulian.

Dalam kesempatan itu, Kapolsek Tapaktuan Iptu Rizal Firmansyah mengatakan, insan media turut berpatisipasi menekan peredaran maupun pencegahan, melalui informasi yang akurat dan efektif.

Baca Juga :  Bupati Bangkalan: Pemangkasan TKD, Ujian Otonomi Daerah

“Harapan melalui pemberitaan masyarakat umum mempunyai kesempatan seluas-luasnya memperoleh informasi dan pengetahuan terhadap bahaya narkoba,” ujar Rizal.

Sehingga, imbuh Rizal, turut berperan membantu pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN).

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB