Pesan Kombes Pol Arsal Sahban Kepada PWS

- Jurnalis

Selasa, 12 Oktober 2021 - 21:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Dosen Utama STIK Lemdiklat Polri (Kombes Pol DR. M. Arsal Sahban, SH.SIK.MM.MH.).

Caption: Dosen Utama STIK Lemdiklat Polri (Kombes Pol DR. M. Arsal Sahban, SH.SIK.MM.MH.).

Jakarta || Rega Media News

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Wartawan Sampang (PWS) yang ke 7, ucapan selamat dan do’a terus mengalir dari kalangan Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri),

Salah satunya ucapan tersebut disampaikan langsung Dosen Utama Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK) Lembaga pendidikan dan Latihan (Lemdiklat) Polri, Kombes Pol DR. M. Arsal Sahban, SH.SIK.MM.MH.

“Saya ucapkan selamat HUT Persatuan Wartawan Sampang yang ke 7. Semoga semakin sukses, semakin informatif, serta menghasilkan karya jurnalistik yang cerdas dan mengedukasi masyarakat,” ucap Arsal dalam kiriman video WhatsAppnya, Senin (11/10/21).

Pria jebolan Akademi Polisi (Akpol) tahun 1998 tersebut berharap, di usia PWS yang ke 7, dapat memajukan Kabupaten Sampang dengan memberikan informasi yang baik kepada masyarakat.

Baca Juga :  Pengalaman Perang Pelopor Brimob, Hudaya Sumarya Dijadikan Buku

“Semoga dengan adanya informasi yang disampaikan PWS bisa diketahui masyarakat banyak, sehingga masyarakat di luar dapat mengetahui potensi-potensi yang ada di Sampang,” ujar Arsal.

Pria yang pernah menjabat Wakapolresta Bogor ini juga berpesan, agar media-media yang tergabung di PWS, terus memberikan edukasi kepada masyarakat dan menjadi yang terbaik untuk Sampang.

“Diusia yang tambah dewasa, semoga PWS semakin berkembang dan semakin solid,” pungkas pria yang pernah menjadi Ketua Tim Cobra Polres Lumajang, Jawa Timur.

Selain dari Kombes Pol Arsal Sahban, ucapan selamat dan do’a terus mengalir dari kalangan petinggi Polri lainnya, Pemerintah, TNI, tokoh masyarakat, anggota DPRD, Bawaslu, Asosiasi Kepala Desa (AKD), ketua organisasi profesi, LSM, seniman, konten kreator, ketua komunitas, penyanyi dan lain sebagainya.

Baca Juga :  Kankemenag Pamekasan gelar latihan Manasik untuk Usia dini

Sementara itu, Ketua PWS Abdus Salam mengatakan, terharu dan mengapresiasi atas ucapan dan doa yang diberikan untuk organisasinya. Ia juga menyampaikan ucapan terima kasih atas atensi dan dukungan dari berbagai pihak tersebut.

“Terimakasih banyak kami sampaikan kepada Kombes Pol Arsal Sahban, atas doanya. Tentunya ini menjadi semangat kami kedepannya, semoga PWS semakin dewasa, dan terus bersinergi dengan semua pihak,” ujarnya.

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Berita Terbaru

Caption: Jakfar Sodiq kuasa hukum Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, pose di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Jan 2026 - 19:59 WIB

Caption: anggota kepolisian hendak mengevakuasi tengkorak manusia yang ditemukan di Dusun Gayam Desa Tambaan Camplong, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Jan 2026 - 17:11 WIB

Caption: jenazah Safi'ih seorang kakek yang tewas terbakar ditutupi kain sebelum dimakamkan, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Jan 2026 - 16:00 WIB

Caption: potongan video amatir, tulang tengkorak manusia dilakukan pemeriksaan awal di ruang mayat RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Peristiwa

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Rabu, 21 Jan 2026 - 14:58 WIB