Patroli Blue Light Incar Balap Liar di Sampang

- Jurnalis

Minggu, 28 November 2021 - 12:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Satlantas bersama petugas gabungan Polres Sampang saat patroli blue light di Jl. Raya Taddan, Camplong.

Caption: Satlantas bersama petugas gabungan Polres Sampang saat patroli blue light di Jl. Raya Taddan, Camplong.

Sampang || Rega Media News

Aksi balapan liar yang kerap terjadi disejumlah wilayah di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, masih menjadi atensi khusus bagi Satlantas Polres setempat.

Pasalnya, meski beberapa waktu lalu berhasil mengamankan puluhan sepeda motor terjaring razia, tapi petugas nampaknya masih dibuat kucing-kucingan.

Untuk meminimalisir balap liar tersebut, Satlantas bersama petugas gabungan Polres Sampang, rutin patroli “Blue Light” menggunakan mobil dinas menyalakan lampu rotator.

“Setiap malam minggu, kita prioritaskan patroli blue light, karena kerap dimanfaatkan muda-mudi untuk balap liar,” ujar Kasat Lantas Polres Sampang, AKP Alimmudin Nasution, Minggu (28/11/21).

Baca Juga :  PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Nasution menjelaskan, tidak sedikit dari kalangan pemuda kecelakaan akibat balap liar. Oleh karena itu, pihaknya tidak segan membubarkan balap liar.

“Ada beberapa wilayah untuk dijadikan lokasi balap liar dan kami bubarkan, diantaranya di Jl. Raya Taddan, Camplong dan Jl. Raya Syamsul Arifin, Sampang kota,” terangnya.

Perwira berpangkat tiga balok emas dipundaknya itu juga menegaskan, akan menindak tegas pelaku balap liar, serta akan mengamankan kendaraannya.

Baca Juga :  Petugas Sensus Pertanian Sampang - Bangkalan Dapat Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan

“Sepeda motor yang terlibat balap liar akan kita amankan selama satu bulan. Maka dari itu, diimbau kepada muda-mudi jangan melakukan balap liar,” himbaunya.

Eks Kanit II SILAKA Subditgakkum Ditlantas Polda Jatim ini mengungkapkan, diimbau para muda-mudi agar menggunakan waktu dengan kegiatan yang positif.

“Jangan korbankan nyawa, hanya untuk balap liar. Juga diimbau kepada orang tua, untuk selalu mengawasi anaknya, agar tidak terlibat balap liar,” pungkas Nasution.

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara
Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Senin, 12 Januari 2026 - 21:04 WIB

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:49 WIB

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Berita Terbaru

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB