Banjir di Sampang, Satlantas Berbagi Nasi Bungkus

- Jurnalis

Senin, 29 November 2021 - 17:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kasat Lantas Polres Sampang (AKP. A. Nasution) saat membagikan nasi bungkus kepada korban banjir di Desa Banyumas.

Caption: Kasat Lantas Polres Sampang (AKP. A. Nasution) saat membagikan nasi bungkus kepada korban banjir di Desa Banyumas.

Sampang || Rega Media News

Intensitas hujan yang tinggi sejak Minggu (28/11/21) kemarin, membuat sejumlah wilayah di Kabupaten Sampang, Madura, terendam banjir.

Diantaranya di wilayah Sampang kota. Banjir juga merendam sebagian wilayah di Desa Panggung, Kamoning, Banyumas dan Pangilen.

Pantauan regamedianews.com dilokasi, akibat banjir tersebut sebagian penduduk Desa Banyumas lumpuh dalam beraktivitas, Senin (29/11/21).

Menyikapi hal itu sebagai wujud kepedulian, Satlantas Polres Sampang turun langsung ke Desa Banyumas dan membagikan nasi bungkus gratis kepada warga.

Baca Juga :  Mayat Tanpa Identitas Kembali Ditemukan di Sambilangan Bangkalan

“Kita turun langsung ke Desa Banyumas, karena kondisi banjirnya cukup dalam,” ujar Kasat Lantas Polres Sampang, AKP. A. Nasution.

Saat ke lokasi banjir, ungkap Nasution, ia bersama anggotanya dan Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).

Baca Juga :  Peduli Korban Semeru, KPK Sampang Galang Dana

“Kita bawakan 200 nasi bungkus, lalu dibagikan kepada warga Desa Banyumas yang rumahnya terendam banjir,” ucapnya.

Sebelum pihaknya ke lokasi banjir, imbuh Nasution, laporan yang diterima sekitar ada 50 Kepala Keluarga (KK) yang terdampak banjir.

“Setidaknya nasi bungkus yang diberikan dapat meringankan beban warga, karena selama banjir mereka tidak bisa beraktivitas,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Berita Terbaru

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB