Satreskrim Polres Sampang Ringkus Pemuda Sreseh

- Jurnalis

Sabtu, 18 Desember 2021 - 13:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: ilustrasi.

Caption: ilustrasi.

Sampang || Rega Media News

Seorang pemuda berinisial RD (19 th) asal warga Desa Noreh, Kecamatan Sreseh, Sampang, Madura, harus meringkuk di sel tahanan Mapolres setempat.

Pasalnya, RD dilaporkan keluarga korban atas kasus pencabulan anak dibawah umur, dan berhasil diringkus Satreskrim Polres Sampang, pada Rabu (15/12/21) kemarin.

Kasat Reskrim Polres Sampang Iptu Irwan Nugraha SH, melalui KBO Satreskrim Ipda Agung Prasetyo SH membenarkan, atas penangkapan tersebut.

Baca Juga :  Polantas Sampang Ajak Mahasiswa Tertib Lalin

“Iya benar, pelaku ditangkap dirumah familinya di wilayah Sreseh. Saat ditangkap pelaku bersembunyi diatas plafon,” ujar Agung kepada regamediamews.com.

Perwira berpangkat satu balok emas dipundaknya ini juga mengungkapkan, RD dilaporkan keluarga korban pada Selasa (14/12) kemarin, atas kasus pencabulan anak dibawah umur.

Baca Juga :  Jenderal Dudung Dapat Anugerah Kesultanan Bangkalan

“Setelah berhasil ditangkap, kepada petugas tersangka mengakui perbuatannya, jika telah melakukan pencabulan sebanyak dua kali terhadap korban,” ungkapnya.

Agung menegaskan, akibat perbuatannya, tersangka inisial RD dijerat pasal tentang persetubuhan anak dibawah umur, dengan ancaman kurungan penjara minimal 5 tahun dan maksimal 20 tahun.

Berita Terkait

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun
Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang
Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus
Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep
Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis
Aktor 23 TKP Pencurian Motor di Sampang-Bangkalan Tertangkap
Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang
Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:49 WIB

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:27 WIB

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Januari 2026 - 08:08 WIB

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Selasa, 6 Januari 2026 - 16:07 WIB

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Senin, 5 Januari 2026 - 23:12 WIB

Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB