Kursi PAW DPRD Bangkalan Fraksi PKB Terisi

- Jurnalis

Kamis, 30 Desember 2021 - 01:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Ketua DPRD Bangkalan (Muhammad Fahad).

Caption: Ketua DPRD Bangkalan (Muhammad Fahad).

Bangkalan || Rega Media News

Pengganti Antar Waktu (PAW) anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) DPRD Bangkalan akhirnya terpenuhi. Anggota komisi B (alm) K. Jamhuri meninggal dunia dan diganti H. Mahfud Hadi sebagai PAW.

Ketua DPC PKB Bangkalan, H. Syaifuddin Asmoro mengatakan, proses PAW yang diusulkan kurang lebih 3 bulan dan saat ini sudah resmi dilantik.

“Mudah-mudahan menjadi bagian dari parlemen Kabupaten Bangkalan, untuk bersama-sama mengawasi dan melayani aspirasi masyarakat,” tandasnya.

Sementara itu, Ketua DPRD Bangkalan Muhammad Fahad mengatakan, sebetulnya kursi parlemen DPRD Bangkalan terjadi 2 kekosongan, yakni dari fraksi PKB dan fraksi Gerindra yang ditinggalkan salah satu anggotanya, karena tersandung kasus kriminal.

Baca Juga :  Dapat Kiriman Dari Gresik, Pasien Covid-19 Di Sampang Kini Menjadi 23

“Dari PKB karena almarhum, jadi pengajuan dari DPC bisa langsung diproses. Sedangkan yang dari Gerindra kita masih menunggu hasil inkrah,” imbuh Fahad.

Fahad berharap, anggota DPRD yang telah dilantik dapat menjadi penyalur aspirasi dan kepentingan masyarakat Bangkalan, serta menciptakan hubungan harmonis dalam lembaga DPRD dan pemerintah, sebagai mitra kerja, serta seluruh komponen masyarakat Bangkalan.

Baca Juga :  Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai

“Alhamdulillah, proses PAW fraksi PKB berjalan lancar, mudah-mudahan yang menggantikan bisa melanjutkan seperti halnya sudah dilakukan almarhum. Semoga bisa mengikuti jejak almarhum,” ujarnya.

Ia juga mengucapkan selamat kepada Mahfud Hadi yang telah dilantik, serta mengucapkan terimakasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada almarhum KH. Moh. Jamhuri Abd. Wahid atas pengabdiannya.

”Pelantikan ini merupakan awal dari Mahfud untuk melaksanakan tugas sebagai wakil rakyat. Oleh karena itu, saya berharap beliau dapat bekerja sama dan saling mengisi untuk tercapainya kesejahteraan masyarakat,” pungkasnya.

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Berita Terbaru

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB