Dihantam Truk Trailer, Warga Sampang Tewas

- Jurnalis

Senin, 3 Januari 2022 - 08:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: situasi dan kondisi korban setelah terjadi kecelakaan di Jl. Raya Pleyang, Sampang.

Caption: situasi dan kondisi korban setelah terjadi kecelakaan di Jl. Raya Pleyang, Sampang.

Sampang || Rega Media News

Telah terjadi kecelakaan lalu lintas antara sepeda motor dengan truk trailer, tepatnya di Jl. Raya Pleyang, Desa Pengungsian, Sampang, Madura, Senin (03/01/22).

“Kecelakaan itu terjadi sekira pukul 06:30 Wib. Type tabrak depan,” ujar Kasat Lantas Polres Sampang AKP Alimmudin Nasution, melalui Kanit Laka Lantas Iptu Eko Puji Waluyo.

Eko menjelaskan, kecelakaan tersebut antara sepeda motor PCX bernopol M 5493 PW, kontra dengan truk trailer bernopol B 9750 EE.

Baca Juga :  13 Santri Di Sampang Dilarikan Ke Puskesmas Setelah Di Vaksin, Ini Penjelasan Dinkes

“Sepeda motor itu dikendarai Ersad (40 th) warga Desa Gunung Maddah, Sampang. Sedangkan truk trailer dikendarai Rangga (26 th) warga Tambak Mayor, Surabaya,” terang Eko.

Kronologisnya, ungkap Eko, bermula saat pengendara sepeda motor melaju dari arah timur ke barat dengan kecepatan sedang, namun dari arah berlawanan ada truk trailer.

“Saat di tempat kejadian, truk trailernya ngerem karena ada rintangan, tapi remnya mengalami kerusakan dan mendadak beralih jalur ke kanan,” ucap Eko.

Baca Juga :  Hati - Hati Dalam Berlalu Lintas, Di Pamekasan Bakal Ada Pemasangan CCTV

Karena tidak ada ruang untuk menghindar, imbuh Eko, maka terjadilah kecelakaan. Akibat kecelakaan, pengendara sepeda motor mengalami luka cukup serius.

“Pengendara sepeda motor meninggal dunia di rumah sakit. Kesimpulannya terkait kecelakaan ini, supir truk tidak mengontrol kondisi truk khususnya rem yang tidak berfungsi dengan baik,” pungkasnya.

Berita Terkait

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB