Gubernur Jawa Barat Kunjungi Bangkalan

- Jurnalis

Kamis, 20 Januari 2022 - 15:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Gubernur Jawa Barat (kiri) tampak bersama Bupati Bangkalan (kanan).

Caption: Gubernur Jawa Barat (kiri) tampak bersama Bupati Bangkalan (kanan).

Bangkalan || Rega Media News

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengunjungi Kabupaten Bangkalan, Madura, Jawa Timur, Kamis (20/01/22).

Agenda kunjungan di kota dzikir dan sholawat oleh pria yang memiliki ciri khas peci hitam itu, hanya di dua lokasi.

Pertama, ziarah ke makam pesarean Syaikhona Muhammad Kholil Bangkalan. Kemudian dilanjutkan agenda diskusi bersama para ulama, di pendopo agung Bangkalan.

Baca Juga :  Proyek Gunung Rancak - Tobai Timur Segera Digarap

Kang Emil sebutan nama populer Gubernur Jabar datang bersama rombongan, sekitar pukul 08:00 Wib, di makam Syaikhona Kholil dan langsung menggelar tahlil bersama Bupati, ketua PCNU dan MUI Bangkalan.

Gubernur Jabar, Ridwan Kamil menuturkan, lawatan dirinya ke Kabupaten Bangkalan dalam rangka kunjungan kerja di Jawa Timur.

“Kabupaten di Jawa Timur yang menjadi tujuan adalah Bangkalan, sebagai pucuk tumbuhnya para ulama di Indonesia,” ucapnya.

Baca Juga :  Lomba Takbir Keliling, Ini Imbauan Bupati Sampang

Menurutnya, sosok ulama Syaikhona Kholil Bangkalan sebagai pejuang kemerdekaan. Merupakan sosok guru besar yang banyak melahirkan ulama besar.

“Salah satunya KH Hasyim Asy’ari pendiri Nahdlatul Ulama (NU). Sudah selayaknya jasa-jasa beliau mendapatkan penghargaan dan apresiasi,” pungkas kang Emil.

Berita Terkait

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB