Bupati Bangkalan Lantik PAW Kades Lang Panggang

- Jurnalis

Selasa, 1 Maret 2022 - 21:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Bupati Bangkalan (R. Abdul Latif Amin Imron) saat melantik PAW Kepala Desa Lang Panggang.

Caption: Bupati Bangkalan (R. Abdul Latif Amin Imron) saat melantik PAW Kepala Desa Lang Panggang.

Bangkalan || Rega Media News

Bupati Bangkalan R Abdul Latif Amin Imron resmi melantik Abd Rijal sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW) Kepala Desa Lang Panggang, Kecamatan Modung, di Pendopo Agung Bangkalan, Selasa (01/03/22).

Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron menuturkan, kepala desa terpilih segera melaksanakan amanah dengan baik, guna mewujudkan masyarakat sejahtera.

Baca Juga :  Kamesworo Ajak Napi Rutan Sampang Hidup Sehat

“Kami dari pemerintah daerah mengucapkan selamat bertugas sebagai kepala desa pergantian antar waktu baru saja dilantik hari ini, silahkan lanjutkan roda pemerintahan di tingkat desa,” kata Ra Latif sapaan lekat Bupati Bangkalan.

Selain itu Ra Latif menekankan beberapa hal, agar kepala desa menguasai tata cara penyelenggaraan Pemerintahan Desa, seperti pembuatan Peraturan Desa, pembuatan Peraturan Kepala Desa, APBDes dan lain-lain, serta memahami administrasi Pemerintahan Desa.

Baca Juga :  HUT Korpri Ke-52, Bupati-Wabup Sampang Apresiasi Kesolidtan ASN

“Saya harapkan para kades yang baru saja dilantik bisa menjalankan amanahnya dengan baik. Bisa melanjutkan roda pemerintahan di desa masing-masing,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB