Bupati Sampang Jemput Mantan Penganut Syi’ah Pulang Kampung

- Jurnalis

Sabtu, 30 April 2022 - 02:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: kedatangan Bupati Sampang (H Slamet Junaidi) disambut haru oleh puluhan warga mantan penganut syi'ah, di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

Caption: kedatangan Bupati Sampang (H Slamet Junaidi) disambut haru oleh puluhan warga mantan penganut syi'ah, di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

Sampang || Rega Media News

Menjelang lebaran idul fitri 1443 hijriyah, Bupati Sampang H Slamet Junaidi menjemput puluhan mantan penganut syi’ah, untuk pulang ke kampung halamannya, Jum’at (29/04/2022).

Penjemputan mantan pengikut Tajul Muluk ke Rusunawa Jemundo, Sidoarjo, Jawa Timur tersebut, Bupati Sampang bersama Forkopimda dan sejumlah pejabat Pemkab setempat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Informasi yang diterima regamedianews.com, mantan penganut syi’ah yang dijemput pulang, yakni asal warga Desa Karang Ghayam Kecamatan Omben dan Desa Blu’uran Kecamatan Karang Penang.

Baca Juga :  Ops Prokes Skala Besar, Polsek Asemrowo Jaring 47 Orang Pelanggar

“Penjemputan ini merupakan rasa kemanusiaan kami. Apalagi di momen menjelang lebaran,” ucap Bupati Sampang H Slamet Junaidi.

Menurutnya, hal ini adalah momen yang baik untuk menjemput warga kita yang ada di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

“Banyak sesuatu yang perlu kita pikirkan, termasuk tempat tinggal mereka yang ada di kampung halamannya, yang dulu sempat dibakar warga,” ungkapnya.

Baca Juga :  Kukuhkan Imam Besar Masjid Agung Asy-Syuhada Pamekasan, Bupati Baddrut: Selamat Bekerja

Pihaknya juga berharap dan meminta kepada pemerintah pusat, melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), untuk segera dibangunkan rumah bagi mereka.

“Pemulangannya nanti akan dilakukan secara bertahap. Untuk kali ini, sebanyak 53 jiwa dengan rincian 14 Kepala Keluarga,” pungkas pria yang akrab disapa Aba Idi.

Berita Terkait

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area
Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres
Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 09:42 WIB

‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Sabtu, 1 November 2025 - 18:32 WIB

Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Senin, 3 Nov 2025 - 13:57 WIB

Caption: korban dugaan pembunuhan yang ditemukan di Desa Samaran, saat berada di Puskesmas Tambelangan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang

Senin, 3 Nov 2025 - 11:39 WIB

Caption: Direktur RSUD Smart Pamekasan dr.Raden Budi Santoso, (dok. regamedianews).

Daerah

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Senin, 3 Nov 2025 - 08:48 WIB