Bupati Sampang Jemput Mantan Penganut Syi’ah Pulang Kampung

- Jurnalis

Sabtu, 30 April 2022 - 02:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: kedatangan Bupati Sampang (H Slamet Junaidi) disambut haru oleh puluhan warga mantan penganut syi'ah, di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

Caption: kedatangan Bupati Sampang (H Slamet Junaidi) disambut haru oleh puluhan warga mantan penganut syi'ah, di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

Sampang || Rega Media News

Menjelang lebaran idul fitri 1443 hijriyah, Bupati Sampang H Slamet Junaidi menjemput puluhan mantan penganut syi’ah, untuk pulang ke kampung halamannya, Jum’at (29/04/2022).

Penjemputan mantan pengikut Tajul Muluk ke Rusunawa Jemundo, Sidoarjo, Jawa Timur tersebut, Bupati Sampang bersama Forkopimda dan sejumlah pejabat Pemkab setempat.

Informasi yang diterima regamedianews.com, mantan penganut syi’ah yang dijemput pulang, yakni asal warga Desa Karang Ghayam Kecamatan Omben dan Desa Blu’uran Kecamatan Karang Penang.

Baca Juga :  Satgas TMMD Sampang Selesaikan Finishing Satu Rutilahu

“Penjemputan ini merupakan rasa kemanusiaan kami. Apalagi di momen menjelang lebaran,” ucap Bupati Sampang H Slamet Junaidi.

Menurutnya, hal ini adalah momen yang baik untuk menjemput warga kita yang ada di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

“Banyak sesuatu yang perlu kita pikirkan, termasuk tempat tinggal mereka yang ada di kampung halamannya, yang dulu sempat dibakar warga,” ungkapnya.

Baca Juga :  Ini Jumlah Warga Sampang Yang Belum Rekam E-KTP

Pihaknya juga berharap dan meminta kepada pemerintah pusat, melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), untuk segera dibangunkan rumah bagi mereka.

“Pemulangannya nanti akan dilakukan secara bertahap. Untuk kali ini, sebanyak 53 jiwa dengan rincian 14 Kepala Keluarga,” pungkas pria yang akrab disapa Aba Idi.

Berita Terkait

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terbaru

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Selasa, 6 Jan 2026 - 16:07 WIB

Caption: Sekretaris Satgas MBG Kabupaten Sampang, Sudarmanta, saat diwawancara awak media, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Jan 2026 - 14:04 WIB

Caption: Komisi II DPRD Pamekasan saat sidak Sentra Batik Kalampar yang mangkrak, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Selasa, 6 Jan 2026 - 08:52 WIB

Caption: Kasi Humas Polres Bangkalan Ipda Agung Intama, dampingi Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi saat diwawancara awak media, (dok. Syafin, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis

Senin, 5 Jan 2026 - 23:12 WIB