Bupati Sampang Jemput Mantan Penganut Syi’ah Pulang Kampung

- Jurnalis

Sabtu, 30 April 2022 - 02:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: kedatangan Bupati Sampang (H Slamet Junaidi) disambut haru oleh puluhan warga mantan penganut syi'ah, di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

Caption: kedatangan Bupati Sampang (H Slamet Junaidi) disambut haru oleh puluhan warga mantan penganut syi'ah, di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

Sampang || Rega Media News

Menjelang lebaran idul fitri 1443 hijriyah, Bupati Sampang H Slamet Junaidi menjemput puluhan mantan penganut syi’ah, untuk pulang ke kampung halamannya, Jum’at (29/04/2022).

Penjemputan mantan pengikut Tajul Muluk ke Rusunawa Jemundo, Sidoarjo, Jawa Timur tersebut, Bupati Sampang bersama Forkopimda dan sejumlah pejabat Pemkab setempat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Informasi yang diterima regamedianews.com, mantan penganut syi’ah yang dijemput pulang, yakni asal warga Desa Karang Ghayam Kecamatan Omben dan Desa Blu’uran Kecamatan Karang Penang.

Baca Juga :  Respon Positif Porkab Sampang, Ketua Umum Persesa: Persiapan Liga 3, Prioritaskan Pemain Lokal

“Penjemputan ini merupakan rasa kemanusiaan kami. Apalagi di momen menjelang lebaran,” ucap Bupati Sampang H Slamet Junaidi.

Menurutnya, hal ini adalah momen yang baik untuk menjemput warga kita yang ada di Rusunawa Jemundo Sidoarjo.

“Banyak sesuatu yang perlu kita pikirkan, termasuk tempat tinggal mereka yang ada di kampung halamannya, yang dulu sempat dibakar warga,” ungkapnya.

Baca Juga :  Penyebab Panasnya Air Sumur Milik Warga Cimahi Belum Diketahui

Pihaknya juga berharap dan meminta kepada pemerintah pusat, melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), untuk segera dibangunkan rumah bagi mereka.

“Pemulangannya nanti akan dilakukan secara bertahap. Untuk kali ini, sebanyak 53 jiwa dengan rincian 14 Kepala Keluarga,” pungkas pria yang akrab disapa Aba Idi.

Berita Terkait

Disidak !, Proyek BK Desa Apaan Digaris Aman
Operasi Patuh di Bangkalan Jaring 604 Pelanggar
26 Napi Surabaya Dimutasi Ke Pulau Madura
Ditjenpas Jatim Gelar Kemah Satya Dharma Bhakti
Bupati Sampang Beri Motivasi HIMASA UTM
Pengurus HIMASA UTM Periode 2025-2026 Resmi Dilantik
Tegas !, HTI Tertibkan Mobil Operasional Yang Overload
Konten Ala Bupati Thariq Tuai Kritikan, Jubir: Itu Hak Konstitusional

Berita Terkait

Selasa, 22 Juli 2025 - 19:53 WIB

Disidak !, Proyek BK Desa Apaan Digaris Aman

Selasa, 22 Juli 2025 - 14:19 WIB

Operasi Patuh di Bangkalan Jaring 604 Pelanggar

Selasa, 22 Juli 2025 - 12:54 WIB

26 Napi Surabaya Dimutasi Ke Pulau Madura

Senin, 21 Juli 2025 - 14:44 WIB

Bupati Sampang Beri Motivasi HIMASA UTM

Senin, 21 Juli 2025 - 13:38 WIB

Pengurus HIMASA UTM Periode 2025-2026 Resmi Dilantik

Berita Terbaru

Caption: Komisi I DPRD Sampang saat sidak ke lokasi proyek BK Desa Apaan berupa pembangunan drainase, (dok. regamedianews).

Daerah

Disidak !, Proyek BK Desa Apaan Digaris Aman

Selasa, 22 Jul 2025 - 19:53 WIB

Caption: Kasat Lantas Polres Bangkalan AKP I Gusti Bagus Krisna Fuady, saat diwawancara ihwal hasil Operasi Patuh Semeru 2025, (dok. regamedianews).

Daerah

Operasi Patuh di Bangkalan Jaring 604 Pelanggar

Selasa, 22 Jul 2025 - 14:19 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan didampingi anggota TNI, awasi langsung penerimaan 26 narapidana pindahan Rutan Kelas I Surabaya.

Daerah

26 Napi Surabaya Dimutasi Ke Pulau Madura

Selasa, 22 Jul 2025 - 12:54 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, interogasi langsung terhadap inisial AR tersangka tabrak lari, (sumber foto. Humas Polres Bangkalan).

Hukum&Kriminal

Pelaku Tabrak Lari di Tol Suramadu Tertangkap

Selasa, 22 Jul 2025 - 09:03 WIB

Caption: Didiyanto dan Achmad Bahri, kuasa hukum terdakwa Syamsiyah saat diwawancara awak media usai sidang eksepsi di Pengadilan Negeri Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus ‘Syamsiyah’ Terlalu Dipaksakan Ke Pidana

Senin, 21 Jul 2025 - 20:39 WIB