Polda Gorontalo Resmi Berganti Pucuk Pimpinan

- Jurnalis

Jumat, 1 Juli 2022 - 14:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: berjabat tangan, Kapolda Gorontalo yang baru dengan Kapolda Gorontalo yang lama.

Caption: berjabat tangan, Kapolda Gorontalo yang baru dengan Kapolda Gorontalo yang lama.

Gorontalo || Rega Media News

Kepala Polisi Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo resmi melantik Irjen. Pol. Helmy Santika, sebagai Kepala Polisi Daerah (Kapolda) Gorontalo yang baru, menggantikan Kapolda Gorontalo sebelumnya, Irjen. Pol. Akhmad Wiyagus.

Hal itu ditandai dengan, dilaksanakannya Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) yang dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo sebagai Inspektur upacara, di Markas Besar Polri, Jakarta, Rabu (29/06/2022) siang.

Baca Juga :  Bupati Lumajang Thoriqul Haq Positif Tertular COVID-19

“Dengan demikian, Irjen Pol. Helmy Santika mulai kemarin sudah resmi menjadi Kapolda Gorontalo. Sedangkan Irjen Pol. Akhmad Wiyagus, resmi menjadi Kapolda Lampung,” Kata Kabid Humas Polda Gorontalo, Kombes. Pol. Wahyu Tri Cahyono.

Imbuhnya, dengan adanya pergantian pucuk pimpinan di Polda Gorontalo, ia mengajak seluruh komponen masyarakat untuk dapat membantu kelancaran tugas, dan mendukung semua program kebijakan Kapolda Gorontalo yang baru.

Baca Juga :  Pastikan !, Napi Rutan Sampang Makan Bergizi

“Melalui kesempatan ini, saya mengajak kepada seluruh masyarakat di Provinsi Gorontalo untuk mendukung sepenuhnya seluruh program kebijakan Bapak Kapolda, selama memimpin Polda Gorontalo, dan juga turut berpartisipasi dalam menjaga situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif,” harapnya.

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:18 WIB

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB