Kebanggaan Legislatif Gorontalo Terhadap Balqis

- Jurnalis

Jumat, 18 November 2022 - 16:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Balqis Kaluku ditemui anggota legislatif Provinsi Gorontalo Meyke, (Dok. Yusrianto/Regamedianews).

Caption: Balqis Kaluku ditemui anggota legislatif Provinsi Gorontalo Meyke, (Dok. Yusrianto/Regamedianews).

Jakarta,- Pemenang Duta Golden Talent Hunt Nasional Tahun 2022, Balqis Kaluku, asal Kota Gorontalo, dikunjungi anggota legislatif Provinsi Gorontalo dari fraksi Golkar, Meyke M. Camaru, di Jakarta, Kamis (17/11/2022).

Kunjungan tersebut, sebagai bentuk kebanggaan Legislator Provinsi Gorontalo itu terhadap peran kaula muda di Kota Gorontalo, dalam mengukir prestasi di tingkat Nasional, sebagai wujud dari karya nyata untuk mengharumkan nama daerah.

Baca Juga :  Tak Terima Almamater Dilecehkan, Reinal: Kami Siap Pidanakan

“Kunjungan saya ini, sebagai ungkapan rasa bangga saya terhadap capaian Balqis Kaluku dari Kota Gorontalo, sebagai Duta Golden Talent Hunt 2022 di tingkat Nasional,” ungkap Meyke, kepada awak media ini, Jumat (18/11/2022).

Tak hanya sekedar mengunjungi, Meyke mengungkapkan, dalam kunjungan yang diagendakannya disela-sela aktivitas dirinya di Jakarta sebagai wakil rakyat itu, dirinya menggelar jamuan terhadap Balqis Kaluku, sebagai dukungan dan motivasi terhadap remaja asal Kota Gorontalo itu.

Baca Juga :  Pucuk Pimpinan Lapas Narkotika Pamekasan Berganti

“Disela-sela aktifitas di Jakarta, saya melakukan jamuan serta memberikan bonus, sebagai bentuk dukungan terhadap potensi kawula muda yang mau menggapai impian lewat ajang pencarian bakat,” tandasnya.

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB