Cuaca Tak Bersahabat, Kapolres Gorut Imbau Masyarakat Berhati-Hati

- Jurnalis

Jumat, 3 Februari 2023 - 17:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Jumat Curhat, Kapolres Gorontalo Utara bersama warga Desa Bulalo, (dok. Yusrianto Regamedianews).

Caption: Jumat Curhat, Kapolres Gorontalo Utara bersama warga Desa Bulalo, (dok. Yusrianto Regamedianews).

Gorut,- Kapolres Gorontalo Utara (Gorut) mengimbau masyarakat untuk berhati-hati dalam melaksanakan aktivitas sehari-hari, ditengah cuaca di daerah itu yang kini sedang tidak bersahabat.

Hal itu diungkapkan Kapolres Gorut, AKBP. Juprisan Pratama Ramadhan Nasution, saat agenda “Jumat Curhat”, yang digelar Polres Gorut di Desa Bulalo, Kecamatan Kwandang, Kabupaten Gorut, Jumat (03/02/2022).

“Saya juga meminta kepada masyarakat untuk berhati – hati dalam melaksanakan kegiatan harian. Mengingat beberapa hari kedepan ini kondisi cuaca yang kurang bersahabat,” ungkap alumnus Akpol tahun 2022 berpangkat dua melati itu.

Baca Juga :  Razia Yustisi, 29 Warga Bangkalan Ditindak Ucapkan Pancasila dan Push Up

Tekait keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), pimpinan tertinggi di institusi Polri di Gorut itu menjelaskan, pihaknya akan segera menindaklanjuti jika ada laporan masyarakat tentang adanya gangguan Kamtibmas.

“Tentunya kami akan menindaklanjuti apa yang menjadi keluhan warga masyarakat. Apalagi soal Kamtibmas, dan ini perlu kita jaga bersama,” jelasnya.

Untuk itu Juprisan meminta, masyarakat tidak mengkonsumsi minuman keras, dan menjauhi tindakan yang melanggar aturan atau tindakan kriminal yang dapat menyebabkan gangguan Kamtibmas, serta menyelesaikan secara musyawarah dengan melibatkan Babhin Kamtibmas, Babinsa dan Aparat Desa, jika terjadi sebuah persoalan di masyarakat.

Baca Juga :  Dapat Remisi HUT RI, 8 Napi Rutan Sampang Dinyatakan Bebas

“Jika ada hal yang mencurigakan atau yang dapat menimbulkan gangguan Kamtibmas, segera laporkan kepada kami agar bisa kita lakukan langkah antisipasi. Karena di desa ada yang namanya Bhabinkamtibmas, Babinsa, serta Aparat Desa,” tutupnya.

Berita Terkait

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB