Diikuti 940 Peserta, Bupati Buka MTQ ke-54 Tingkat Kabupaten Asahan

- Jurnalis

Selasa, 28 Februari 2023 - 19:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Pelepasan balon secara bersama-sama oleh Bupati dan Wakil Bupati (foto/ir).

Caption: Pelepasan balon secara bersama-sama oleh Bupati dan Wakil Bupati (foto/ir).

Asahan,- Sebanyak 940 peserta dari 25 Kecamatan ikut dalam perlombaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-54 Tingkat Kabupaten Asahan yang menurut jadwal dari pihak Panitia dilaksanakan  selama sepekan, kegiatan tersebut digelar di Kecamatan Bandar Pulau, Asahan, Sumatera Utara.

Pembukaan berlangsung dengan meriah, diisi dengan Pawai Ta’ruf

Acara pembukaan diikuti 25 Kalifah dari masing-masing Kecamatan serta Camat, ASN, Pelajar dan masyarakat dengan diiringi Drumband, selain Pawai Ta’ruf acara juga diisi dengan pelepasan balon secara bersama-sama oleh Bupati dan Wakil Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin serta unsur Forkopimda dan tamu lainnya.

 

Diacara itu juga Bupati yang didampingi Wakil Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar menyerahkan penali kasih kepada Muhammad Daud karena berhasil meraih Juara II Cabang Tilawah Golongan Remaja Putra pada MTQ Nasional Tahun 2022 di Kalimantan Selatan sebesar 75 juta rupiah, hal serupa juga diterima Naura Muthia Khasyi Marpaung dan Suhalla Rahmi, masing-masing sebesar 50 juta rupiah.

Baca Juga :  Masyarakat Samadua Bersyukur, Aceh Selatan Tetap Bertahan di Zona Hijau Covid-19

 

“Terimakasih kepada Muhammad Daud Sitorus, Naura Muthia Khasyi Marpaung dan Suhaila Rahmi yang telah berhasil mengharumkan nama Kabupaten Asahan dikancah Nasional,” ujar, Senin (27/02/2023).

 

Terkait dengan kegiatan MTQ yang sedang digelar Bupati meminta kepada seluruh peserta untuk menampilkan kemampuan terbaiknya hingga akhir pelaksanaan sehingga sehingga dapat menghasilkan Qari dan Qari’ah, Hafidz dan Hafidzah terbaik yang akan menjadi duta Kabupaten Asahan pada event seleksi Tilawatil Qur’an Tingkat Provinsi dan Nasional.

Baca Juga :  Satgas Pangan Sumenep Pastikan Harga Sembako Aman Selama Ramadhan

 

“Kepada Dewan Hakim Bupati meminta untuk benar-benar menyesuaikan penilaian pemenang dengan ketentuan aturan yang berlaku,” imbau Surya.

 

Menurut rencana, pelaksanaan MTQ akan berlangsung selama sepekan (27 Februari 2023 – 05 Maret 2023) dengan jumlah peserta sebanyak 940 orang yang terdiri dari 473 putra dan 467 putri.

 

Sedangkan cabang perlombaan yangdipertandingkan adalah Cabang Tilawah, Hifzil Qur’an, Hifzil Hadist, Khattil Qur’an, Fahmil Qur’an, Syarhil Qur’an, Qira’ah Sab’ah Mujawwad, Qira’ah Sab’ah Murottal dan Karta Tulis Al-Qur’an.

Berita Terkait

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB