Droping Material Dimaksimalkan, Program TMMD Sampang Sesuai Harapan

- Jurnalis

Rabu, 19 Juli 2023 - 18:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: pengirimaan bahan material ke lokasi sasaran fisik program TMMD di Desa Pasarenan Kedungdung Sampang, (dok. regamedianews).

Caption: pengirimaan bahan material ke lokasi sasaran fisik program TMMD di Desa Pasarenan Kedungdung Sampang, (dok. regamedianews).

Sampang,- Untuk mencapai hasil maksimal, pengerjaan fisik program TNI Manunggal Meembangun Desa (TMMD) ke-117 Kodim 0828 Sampang, di Desa Pasarenan, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang, Jawa Timur, hingga saat ini terus dilakukan, Rabu (19/07/2023).

Upaya droping material, mulai batu koral, pasir maupun semen dilakukan di sejumlah titik sasaran. Tujuannya, untuk mengantisipasi penyediaan bahan material, agar tidak mengalami keterlambatan, sehingga pembangunan dapat berjalan lancar.

Selain itu, droping material dilakukan langsung ke titik sasaran, untuk mempermudahkan para pekerja nantinya, sehingga waktu yang dibutuhkan dalam pembangunan beberapa sasaran fisik lebih efisien, dan juga menghemat tenaga.

Sementara itu, Pasi Ter Kodim 0828/Sampang Kapten Inf Darminto mengatakan, upaya pengedropan akan terus dilakukan untuk mengantisipasi agar tidak kehabisan bahan meterial, sehingga pengerjaannya berjalan lancar.

“Untuk mendatangkan bahan material, memang terkadang kami menemui kendala terutama disaat kondisi jalan sempit bebatuan. Namun, beruntung untuk beberapa hari ini cuaca tampak cerah, sehingga untuk upaya pengedropan berjalan lancar,” ujar Darminto kepada awak media.

Baca Juga :  Pemkab Sumenep Akan Beri Bantuan Kepada Korban Gempa di Lombok

Kemudian, pihaknya berharap selama pelaksanaan TMMD, nantinya cuaca mendukung, sehingga pengerjaan sasaran fisik tidak mengalami keterlambatan, berjalan sesuai yang telah direncanakan sebelumnya.

“Semoga upaya yang kita lakukan selama ini pada program TMMD ke 117 tahun 2023, bisa berjalan aman dan lancar, tidak ada kendala yang berarti. Infrastruktur yang kita bangun dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat, khususnya warga Desa Pasarenan,” ungkapnya.

Berita Terkait

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan
Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur
100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi
Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju
Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM
RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati
Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL
Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim

Berita Terkait

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:17 WIB

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 20:02 WIB

100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:02 WIB

Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju

Sabtu, 12 Juli 2025 - 16:53 WIB

Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM

Sabtu, 12 Juli 2025 - 09:17 WIB

RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati

Berita Terbaru

Caption: hasil rekaman cctv, tampak mobil pickup perlahan menepi ke kiri di jembatan Suramadu sebelum menabrak pesepeda.

Peristiwa

Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari di Suramadu

Minggu, 13 Jul 2025 - 21:58 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang (Kamesworo) pose bersama Kepala Kankemenag Sampang (H. Fandi), saat kunjungan silaturahmi.

Daerah

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Minggu, 13 Jul 2025 - 19:17 WIB

Caption: tampak rekan korban berada di lokasi kejadian, dan petugas kepolisian melakukan olah TKP, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Pesepeda Tewas Dijalur R4 Jembatan Suramadu

Minggu, 13 Jul 2025 - 15:44 WIB

Caption: ilustrasi.

Peristiwa

Sampang Dilanda Fenomena Bediding

Minggu, 13 Jul 2025 - 09:29 WIB

Caption: antusiasme penonton melihat penampilan event 'Ritmik Madura' di Alun-Alun Trunojoyo Sampang, (dok. regamedianews).

Hiburan

Sampang ‘Ritmik Madura’ Bangkitkan Identitas Budaya

Sabtu, 12 Jul 2025 - 23:22 WIB