Satgas TMMD Sampang Percantik Ruang Guru SDN Pasarenan 2

- Jurnalis

Rabu, 2 Agustus 2023 - 17:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: warga gotong royong melakukan pemelamiran bagian atap ruang guru SDN Pasarenan 2 sasaran program TMMD Sampang, (dok. regamedianews).

Caption: warga gotong royong melakukan pemelamiran bagian atap ruang guru SDN Pasarenan 2 sasaran program TMMD Sampang, (dok. regamedianews).

Sampang,- Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-117 Kodim 0828 Sampang, menuntaskan pembangunan ruang guru gedung SDN Pasarenan 2, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang.

Pasiter Kodim 0828 Sampang Kapten Inf Darminto mengatakan, pembangunan ruang guru baru SDN Pasarenan 2 terus digenjot pengerjaannya, oleh personel Satgas TMMD.

“Sekarang masih fokus memasang plafon atas, agar bangunan indah di pandang oleh penghuni sekolah dan masyarakat Desa Pasarenan,” ujar Darminto, Rabu (02/08/2023).

Pihaknya ingin bangunan ini lebih nyaman, sehingga para guru dan murid fokus dalam hal belajar mengajar.

“Bagaimana anak-anak belajar nyaman, kalau tempatnya tidak memadai. Makanya, semua kita bangun untuk kepentingan pendidikan,” tandas Darminto.

Dikatakannya, setelah selesai pemasangan plafon, bagian luar hingga dalam, semua akan di cat. Hal itu, bertujuan supaya bangunan lebih tahan lama, meski hujan dan panas.

Baca Juga :  Desa di Sampang Banyak Belum Memiliki Perpusdes

Sesuai arahan tim Wasev, imbuh Darminto, manfaat program TMMD harus lebih besar. Pihaknya mengiginkan, TMMD kali ini memberikan dampak yang sangat luar biasa.

“Supaya desa sekitar tidak teresolir lagi, dan kedepan bisa lebih maju dalam segala aspek. Itulah tujuan TMMD, agar kesulitan masyarakat terbantu,” ungkap perwira TNI ini.

Berita Terkait

Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya
Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi
Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada
Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila
Bupati Sampang Launching Dapur SPPG Al-Baghdady
DPRKP Pamekasan Genjot Program Drainase
Jumlah SPPG di Sampang Tak Capai Target
IDI Cabang Pamekasan Resmi Dikukuhkan

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:11 WIB

Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:11 WIB

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Kamis, 2 Oktober 2025 - 12:18 WIB

Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada

Rabu, 1 Oktober 2025 - 19:59 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila

Rabu, 1 Oktober 2025 - 12:59 WIB

Bupati Sampang Launching Dapur SPPG Al-Baghdady

Berita Terbaru

Caption: Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang, meringkus dua pelaku curanmor inisial MD dan JD, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Tim Jatanras Polres Sampang Ungkap Curanmor 11 TKP

Jumat, 3 Okt 2025 - 14:08 WIB

Caption didampingi aktivis PPKB, pihak keluarga korban pemerkosaan mendatangi Polres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pemerkosa Dua Gadis Bangkalan Belum Ditangkap

Jumat, 3 Okt 2025 - 09:29 WIB

Caption: polisi tak berseragam, pasang plang penyitaan terhadap rumah oknum kades terlibat kasus TPPU dan narkoba, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Sita Aset Milik Kades di Bangkalan

Jumat, 3 Okt 2025 - 07:21 WIB

Caption: Komandan Kodim 0828 Sampang, Letkol Czi Dika Catur Yanuar Anwar, (dok. regamedianews).

Daerah

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Kamis, 2 Okt 2025 - 22:11 WIB