Pj Bupati Bangkalan Terima Penghargaan di Ajang Inotek Award

- Jurnalis

Senin, 9 Oktober 2023 - 16:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Pj Bupati Bangkalan Arief M Edie saat menerima penghargaan dari Pemprov Jawa Timur. (Dok.regamedianews).

Caption: Pj Bupati Bangkalan Arief M Edie saat menerima penghargaan dari Pemprov Jawa Timur. (Dok.regamedianews).

Bangkalan, Pemerintah Kabupaten Bangkalan mendapatkan dua penghargaan dari pemerintah Provinsi Jawa Timur dalam Ajang Inovasi Daerah dan Inovasi Teknologi (Inotek Award) Provinsi Jawa Timur 2023, di Ballroom Hotel Novotel Samator Surabaya, Senin, (09/10/23).

Penghargaan pertama diperoleh oleh Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Bangkalan untuk Inovasi Sidaya Sehati (Sistem Data dan Layanan Sejahtera Bersama Bupati) yang meraih kategori Terinovatif III. Sementara penghargaan yang lain diraih oleh badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Sukolilo Barat dengan inovasi Aterragih.

Baca Juga :  Satpol PP Sampang Incar Reklame Tak Berizin

Selain dua Inovasi yang mendapat penghargaan, dua Inovasi lain yakni Sukbar Klik masuk ke Nominasi Ketegori website dan Balitbangda Kabupaten Bangkalan Kategori Perangkat Daerah Inovatif.

Pj Bupati Bangkalan Arief M Edie memberikan apresiasi atas inovasi yang berhasil dikembangkan oleh masyarakat dan Perangkat Daerah Bangkalan hingga bisa memperoleh penghargaan di tingkat Provinsi.

Menurutnya pengembangan inovasi yang dilakukan daerah dapat menjadi bukti yang menunjukkan capaian kinerja dalam upaya memberikan pelayanan publik dan peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Baca Juga :  Pemkab Pamekasan: Mari Budayakan Peredaran Rokok Legal

“Karena itu saya akan terus mendorong agar masyarakat terutama generasi muda dan perangkat daerah dapat untuk terus mengembangkan inovasinya,” katanya.

Penghargaan Inovasi yang diperoleh ini menunjukkan, baik masyarakat maupun perangkat Daerah di Kabupaten Bangkalan banyak memilki ide dalam mengembangkan inovasi.

“Terlebih lagi kita juga telah memiliki Peraturan Bupati (Perbup) dimana masing-masing OPD harus mengembangkan inovasi. Kita tunjukkan Bangkalan bisa, jangan takut untuk mencoba,” pungkasnya.

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB