Bawa Ganja, 4 Pemuda Diamankan Polres Keerom

- Jurnalis

Minggu, 26 November 2023 - 12:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: empat pemuda yang diamankan Polres Keerom, (dok. regamedianews).

Caption: empat pemuda yang diamankan Polres Keerom, (dok. regamedianews).

Keerom,- Aparat kepolisian Polres Keerom berhasil mengamankan 4 pemuda yang diduga sedang membawa ganja, Rabu (22/11/2023) kemarin.

4 pemuda tersebut, berhasil diamankan setelah terjaring razia, saat tim gabungan Samapta dan Satresnarkoba Polres Keerom, patroli malam.

Patroli rutin yang dipimpin Kanit Turjawali Polres Keerom, Bripka Ibnu Khaldun itu, dilakukan di daerah pemukiman penduduk.

Selain itu, juga gedung kantor pemerintahan, serta menyisir titik-titik yang dianggap rawan terjadi kejahatan.

Kapolres Keerom AKBP. Christian Aer, melalui Kasat Samapta Polres Keerom AKP. Sandry L. M.Hutabarat, membenarkan diamankannya 4 orang, diduga terlibat ganja tersebut.

“Iya benar, kami telah mengamankan 4 orang, diduga terlibat ganja,” ungkap Sandry, Jumat (24/11) kemarin.

Lebih lanjut Sandry menjelaskan, keempat pemuda tersebut diamankan, saat dua orang pemuda dari keempatnya, ditemukan membawa ganja.

Baca Juga :  Nekat Jadi Pengedar Pil Koplo, Petani Ini Berujung Masuk Sel

Mereka menggunakan sepeda motor, sementara dua lainnya, kata Sandry, membawa sepeda motor untuk ditukar dengan ganja.

“Keempat orang yang diamankan tersebut, telah kami serahkan kepada Satuan Reserse Narkoba, untuk dikembangkan dan proses lebih lanjut,” pungkasnya. (ysr)

Berita Terkait

MHI Soroti Kinerja Polisi Bangkalan
Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Dipolisikan
Satu Persatu, Jatanras Sampang Ciduk Pelaku Cabul
8 Pemerkosa Gadis Bangkalan Ditetapkan DPO
Tim Jatanras Polres Sampang Ungkap Curanmor 11 TKP
Pemerkosa Dua Gadis Bangkalan Belum Ditangkap
Polisi Sita Aset Milik Kades di Bangkalan
Polres Sampang Gulung 25 Budak Sabu

Berita Terkait

Selasa, 7 Oktober 2025 - 16:38 WIB

Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Dipolisikan

Senin, 6 Oktober 2025 - 22:08 WIB

Satu Persatu, Jatanras Sampang Ciduk Pelaku Cabul

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 20:36 WIB

8 Pemerkosa Gadis Bangkalan Ditetapkan DPO

Jumat, 3 Oktober 2025 - 14:08 WIB

Tim Jatanras Polres Sampang Ungkap Curanmor 11 TKP

Jumat, 3 Oktober 2025 - 09:29 WIB

Pemerkosa Dua Gadis Bangkalan Belum Ditangkap

Berita Terbaru

Caption: anggota Komisi IV DPRD Pamekasan, Rasyid Fansori, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Berharap 2026, UHC Jadi Program Prioritas

Kamis, 9 Okt 2025 - 19:05 WIB

Caption: Kepala Dinas Kesehatan Pamekasan, Saifuddin, saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas

Kamis, 9 Okt 2025 - 17:32 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sejumlah warga menuntut kejelasan terkait program PTSL, (dok. regamedianews).

Daerah

Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak

Kamis, 9 Okt 2025 - 14:28 WIB

Caption: Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elistianto Dardak, saat ziarah ke makam Raden Panji Mohammad Noer, (dok. foto istimewa).

Nasional

Raden Panji Mohammad Noer Sosok Pemimpin Visioner

Rabu, 8 Okt 2025 - 22:39 WIB