Dua Bocah di Omben Sampang Tewas Tenggelam

- Jurnalis

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kapolsek Omben bersama anggotanya saat melihat kondisi korban di rumah duka, (dok. regamedianews).

Caption: Kapolsek Omben bersama anggotanya saat melihat kondisi korban di rumah duka, (dok. regamedianews).

Sampang,- Warga Sampang Madura Jawa Timur, kembali dikagetkan dengan tewasnya dua orang bocah di Kecamatan Omben, Kamis (02/05/2024) sore.

Keterangan diperoleh regamedianews, dua bocah tersebut bernama Nofal (12) dan Farid (12), berdomisili di Dusun Tobetoh Desa Pandan.

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Omben AKP Budi Nugroho membenarkan, atas kabar meninggalnya dua di Desa Pandan.

“Iya benar, dua bocah itu meninggal dunia akibat tenggelam saat mandi di sungai,” ujar Budi, Kamis (02/05) sore.

Baca Juga :  Kehadiran HTI di Gorut Berdampak Positif Terhadap Ekonomi dan Lingkungan

Menurut keterangan saksi, ungkap Budi, kejadian tersebut terjadi siang hari, sekira pukul 12:00 wib, korban pamit memperbaiki sepeda pancal.

“Saat itu, dua korban ini bersama temannya, Iron, pengakuannya setelah dari bengkel mereka bermain dan mandi di sungai setempat,” ungkapnya.

Namun, imbuh Budi, si Iron ini tidak mandi dan kedua temannya yakni korban, lantas meloncat dari atas tepi sungai.

“Akan tetapi, ketika loncat ke sungai kedua temannya tidak muncul kembali, saat itu juga Iron meminta pertolongan warga sekitar,” terangnya.

Baca Juga :  Warga Omben Diimbau Tak Terprovokasi Hal Buruk

Ketika mendengar peristiwa tersebut, warga langsung melakukan pencarian terhadap korban, berselang kemudian ditemukan sudah dalam keadaan tidak bernyawa.

“Ketika ditemukan dua bocah itu sudah tidak tertolong, meninggal dunia. Sekira pukul 15:00 wib, kami mendapat laporan dari warga,” tandasnya.

Setelah mendapat informasi, imbuh Budi, pihaknya segera bergegas ke Tempat Kejadian Perkara (TKP), selanjutnya ke rumah duka.

“Keluarga korban menerima, bahwa kejadian tersebut adalah musibah,” pungkasnya.

Berita Terkait

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang
Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon
Puluhan Rumah Warga Sampang Rusak Diamuk Badai
Nelayan Sampang Diimbau Waspada!, Angin Kencang Landa Selat Madura

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Rabu, 24 Desember 2025 - 04:41 WIB

Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB