Antisipasi Flu Singapure, Dinkes Bangkalan Lakukan Vaksinasi Booster

- Jurnalis

Senin, 27 Mei 2024 - 19:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Dinkes Bangkalan rapat koordinasi persiapan pelaksanaan vaksinasi booster, (dok. regamedianews).

Caption: Dinkes Bangkalan rapat koordinasi persiapan pelaksanaan vaksinasi booster, (dok. regamedianews).

Bangkalan,- Dinas Kesehatan Kabupaten Bangkalan menghimbau masyarakat, untuk waspada dengan adanya kasus HFMD (Hand, Foot, and Mouth Disease) lebih dikenal dengan flu singapura, Senin (27/05/2024).

Kepala Dinas Kesehatan Bangkalan Nur Hotibah mengatakan, sejumlah daerah Indonesia sudah mulai terdeteksi tersebar kasus flu Singapure.

“Alhamdulillah Bangkalan masih aman, namun di daerah lain seperti di Jakarta, Jawa Tengah dan Jawa Timur, sebagian tersebar. Sehingga kami mengimbau masyarakat lebih waspada,” ujarnya.

Baca Juga :  Bupati Bangkalan Resmikan Gedung Baru Puskesmas Konang

Menurut Nur Hotibah, pihaknya sudah berkoordinasi dengan Pj Bupati Arief M Edie, Sekretaris Daerah dan asisten di Pemerintah Bangkalan.

“Kami sudah koordinasi, untuk melakukan vaksinasi terhadap pejabat di lingkungan Pemkab,” ucapnya.

“Setelah apel pagi tadi, semua OPD, Camat dan Kepala Badan (Kaban) melakukan vaksin boster 2 dan boster 3. Tujuan vaksinasi untuk mengantisipasi maraknya flu singapure,” terangnya.

Baca Juga :  Ratusan Massa Bawa Bambu Runcing Datangi KPU Sampang

Ia juga menjelaskan, predaran flu singapure di Bangkalan sampai saat ini belum terdeteksi sebaran.

Nur Hotibah menambahkan, selain pejabat di lingkungan Pemkab, pihaknya juga akan melakukan vaksinasi boster 2 dan 3 terhadap seluruh, Muspika, ASN, PPPK dan seluruh pegawai di 22 Puskesmas di Bangkalan.

“Baru setelah itu, kita upayakan langkah selanjutkan masyarakat yang memiliki imun rendah untuk mendapat pencegahan,” pungkasnya.

Berita Terkait

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB