Arab Saudi Tetapkan 10 Dzulhijjah Pada Tanggal 16 Juni, Hari Arafah 15 Juni 2024

- Jurnalis

Jumat, 7 Juni 2024 - 11:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Ka'bah, Makkah Saudi Arabia.

Caption: Ka'bah, Makkah Saudi Arabia.

Makkah,- Kerajaan Arab Saudi menetapkan 01 Dzulhijjah tepat pada 7 Juni 2024, hal tersebut disampaikan Mahkamah Agung kerajaan, setelah menerima laporan team yang bertugas melakukan pengamatan hilal.

Pengamatan hilal tersebut dilakukan sejak Kamis (06/06/24) petang. Oleh sebab itu, 10 Dzulhijjah atau hari raya Idul Adha akan jatuh pada tanggal 16 Juni mendatang, sedangkan hari Arafah ditetapkan jatuh pada tanggal 15 Juni 2024.

Baca Juga :  Polisi Panggil Amin Rais Sebagai Saksi Kasus Hoaks Ratna Serumpaet

Penyampaian hal tersebut dikutip dari Gulf News pada Jumat (07/06/24), oleh pihak kerajaan Arab Saudi.

“Hari Arafah jatuh pada hari Sabtu, 15 Juni, sedangkan Minggu, 16 Juni merupakan hari pertama Idul Adha,” jelasnya.

Baca Juga :  PSI: Kampanye Sandiaga Uno Investasi Pilpres 2024

Sebelum penetapan tersebu, pihak kerajaan juga telah memberikan himbauan kepada umat Islam setempat, untuk melihat hilal dan segera melaporkan ke pengadilan terdekat.

Selain pemerintah juga telah membentuk komite khusus yang tersebar diberbagai daerah untuk melihat hilal.

Berita Terkait

RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang Sukses Gelar Kompetisi Code Blue se-Jatim
Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari
Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang
Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks
Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?
Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq
Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 15:23 WIB

RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang Sukses Gelar Kompetisi Code Blue se-Jatim

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:40 WIB

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:09 WIB

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:59 WIB

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:48 WIB

Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?

Berita Terbaru

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB