Pendidikan Melek Media, Mahasiswa Harus Mampu Kelola Informasi di Era Digital

- Jurnalis

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: berlangsungnya pendidikan melek media yang digelar BEM FIP UTM, (dok. regamedianews).

Caption: berlangsungnya pendidikan melek media yang digelar BEM FIP UTM, (dok. regamedianews).

Bangkalan,- Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Trunojoyo Madura (UTM), menggelar pendidikan melek media, Jumat (26/07/2024).

Pendidikan tersebut, untuk menggalakkan kesadaran mahasiswa dalam mengelola informasi di era digital yang penuh tantangan.

Kegiatan yang dikemas gebrakan dunia literasi ini, berkolaborasi dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bangkalan, di Gedung RKH Syaikhona Muhammad Kholil Graha Utama UTM.

Dalam suasana yang penuh semangat, Mahmud Ismail ketua PWI Bangkalan, menyoroti pentingnya kegiatan ini sebagai tonggak baru, dalam pendidikan literasi media.

Menurutnya, mahasiswa sebagai agen perubahan masa depan, harus dilengkapi dengan keahlian untuk menguasai dan memanfaatkan media dengan bijak.

Baca Juga :  Puti Guntur Soekarno Ziarah Di Acara Haul Agung Sunan Ampel Ke 569

“Ini tidak hanya tentang mengonsumsi informasi, tetapi juga tentang menjadi produsen informasi yang bertanggung jawab,” ungkapnya.

Sementara itu, Achmad Mustofa BEM FIP UTM menambahkan, pihaknya berkomitmen untuk mempersiapkan mahasiswa.

Hal itu, agar mampu menavigasi dunia informasi yang kompleks dan sering kali tidak terverifikasi dengan tepat.

“Literasi media adalah landasan utama, dalam mengembangkan kecerdasan dan kritisisme mereka,” ujarnya.

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika, Agus Sugianto Zein menegaskan, pentingnya inisiatif ini dalam konteks kemajuan teknologi informasi.

Baca Juga :  Tergugat Desak Pengadilan Kaji Ulang Keabsahan Legalitas Tanah Penggugat

Menurut Zein, pendidikan melek media tidak hanya membangun kemampuan teknis, tetapi juga moral dan etika dalam penggunaan informasi.

“Ini adalah langkah yang strategis untuk menciptakan generasi muda yang cerdas dan bertanggung jawab,” kata Zein.

Harapannya, kolaborasi antara PWI Bangkalan dan BEM FIP UTM ini akan menghasilkan mahasiswa yang tidak hanya terampil dalam mengelola informasi digital.

“Tetapi juga menjadi pemimpin, dalam membentuk budaya informasi yang lebih transparan dan beretika di masyarakat,” pungkasnya.

Berita Terkait

Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq
Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan
Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban
Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi
Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo
Sampang Meriah!, Dua Inovasi Hadir di Panggung Budaya Madura
Mahasiswa UTM Gelar Sosialisasi “Stop Bullying dan Tindak Kekerasan di Era Digital” di SMA Negeri 4 Bangkalan
Bupati Sampang Hadirkan Senyum 1.500 Anak Yatim

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 01:47 WIB

Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq

Senin, 29 Desember 2025 - 21:13 WIB

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan

Selasa, 23 Desember 2025 - 16:26 WIB

Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:04 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi

Kamis, 18 Desember 2025 - 20:07 WIB

Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo

Berita Terbaru

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH.Kholilurrahman pose bersama pengusahan dan pihak BPJS Ketenagakerjaan di Pendopo Ronggosukowati, (dok. foto istimewa).

Daerah

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:37 WIB

Caption: pose dengan Bupati H.Slamet Junaidi, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang Nor Alam tunjukkan SK, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:49 WIB