Warga Diimbau Tidak Mendekati Sumur Bor Viral di Sampang

- Jurnalis

Senin, 5 Agustus 2024 - 20:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: petugas saat melakukan pemasangan pipa PVC kedalam sumur bor untuk safety, (dok. BPBD Sampang).

Caption: petugas saat melakukan pemasangan pipa PVC kedalam sumur bor untuk safety, (dok. BPBD Sampang).

Sampang,- Setelah semburan sumur bor di Omben Sampang Jawa Timur surut, warga dihimbau agar tidak mendekati lokasi kejadian.

Himbauan itu disampaikan Kasi Kedaruratan dan Logistik BPBD Sampang, Mohammad Hozin, saat melakukan penutupan, Senin (05/08/24) sore.

Sebelumnya, sumur bor yang terletak di Dusun Batunaong Desa Pandan tersebut, menjadi tontonan warga dan viral di media sosial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain melakukan penutupan lokasi, juga dilakukan pemasangan pipa PVC untuk safety oleh PUDAM Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  Nur Aisah, Siswi Berkebutuhan Khusus di MAN 2 Bangkalan Ikuti UNBK

Mengingat pada kejadian semula, sumur bor dengan kedalaman 90 meter itu, menyemburkan air hingga ketinggian ±25 meter.

“Warga agar tidak mendekati sumur bor, jangan mengkonsumsi airnya terlebih dahulu, sampai hasil uji lab dikeluarkan,” ujar Hozin.

Maka untuk sementara waktu, lokasi sumur bor ditutup, sampai ada ijin dari pemerintah.

“Kami sudah koordinasi dengan pihak terkait, termasuk Polsek, Koramil dan pemerintah desa setempat,” jelas Hozin.

Baca Juga :  Benderah Merah Putih Terbentang Ditengah Suramadu Sambut Pelantikan Presiden RI

Saat melakukan penutupan lokasi sumur bor, imbuh Hozin, situasi di sekitar aman terkendali.

“Meski demikian, warga agar supaya tetap tenang dan tidak kembali ke lokasi sumur bor tersebut,” pungkasnya.

Diberitakan sebelumnya, sumur bor milik Roqib (35), pada Jumat (02/08) petang bergemuruh, kemudian menyemburkan air hingga setinggi pohon.

Bahkan, semburan air itu terjadi hampir selama 2 hari, namun pada Sabtu (03/8) sore, sekira pukul 18:11 wib, semburan air tiba-tiba surut.

Berita Terkait

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang
Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir
Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang
Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai
Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso
Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor
Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan
Musim Hujan, Warga Sampang Diimbau Waspada Banjir

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 13:20 WIB

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Minggu, 16 November 2025 - 21:35 WIB

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Minggu, 16 November 2025 - 16:24 WIB

Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai

Rabu, 12 November 2025 - 13:48 WIB

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Minggu, 9 November 2025 - 07:29 WIB

Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor

Berita Terbaru

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB