Warga Diimbau Tidak Mendekati Sumur Bor Viral di Sampang

- Jurnalis

Senin, 5 Agustus 2024 - 20:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: petugas saat melakukan pemasangan pipa PVC kedalam sumur bor untuk safety, (dok. BPBD Sampang).

Caption: petugas saat melakukan pemasangan pipa PVC kedalam sumur bor untuk safety, (dok. BPBD Sampang).

Sampang,- Setelah semburan sumur bor di Omben Sampang Jawa Timur surut, warga dihimbau agar tidak mendekati lokasi kejadian.

Himbauan itu disampaikan Kasi Kedaruratan dan Logistik BPBD Sampang, Mohammad Hozin, saat melakukan penutupan, Senin (05/08/24) sore.

Sebelumnya, sumur bor yang terletak di Dusun Batunaong Desa Pandan tersebut, menjadi tontonan warga dan viral di media sosial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain melakukan penutupan lokasi, juga dilakukan pemasangan pipa PVC untuk safety oleh PUDAM Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  HUT TNI Ke 73, Jonathan Judianto: Jaga Kekompakan Demi Terciptanya Situasi Aman dan Kondusif

Mengingat pada kejadian semula, sumur bor dengan kedalaman 90 meter itu, menyemburkan air hingga ketinggian ±25 meter.

“Warga agar tidak mendekati sumur bor, jangan mengkonsumsi airnya terlebih dahulu, sampai hasil uji lab dikeluarkan,” ujar Hozin.

Maka untuk sementara waktu, lokasi sumur bor ditutup, sampai ada ijin dari pemerintah.

“Kami sudah koordinasi dengan pihak terkait, termasuk Polsek, Koramil dan pemerintah desa setempat,” jelas Hozin.

Baca Juga :  37 Napi Risiko Tinggi Dari Jatim 'Dilayar' Ke Nusakambangan

Saat melakukan penutupan lokasi sumur bor, imbuh Hozin, situasi di sekitar aman terkendali.

“Meski demikian, warga agar supaya tetap tenang dan tidak kembali ke lokasi sumur bor tersebut,” pungkasnya.

Diberitakan sebelumnya, sumur bor milik Roqib (35), pada Jumat (02/08) petang bergemuruh, kemudian menyemburkan air hingga setinggi pohon.

Bahkan, semburan air itu terjadi hampir selama 2 hari, namun pada Sabtu (03/8) sore, sekira pukul 18:11 wib, semburan air tiba-tiba surut.

Berita Terkait

Rumah Warga Sampang Hangus Jadi Arang
Longsor di Gunung Rancak, BPBD Sampang Janji Segera Turunkan Tim ke Lokasi
Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri
Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem
Petugas SPBU di Sampang Jadi Korban Pembacokan
Jijik !, MBG di Sampang Ditemukan Ada Belatung
Desa Palengaan Laok Disapu Angin Puting Beliung
Santri Gotong Royong Bantu Pembangunan Pesantren Bukanlah Eksploitasi

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 14:02 WIB

Rumah Warga Sampang Hangus Jadi Arang

Senin, 27 Oktober 2025 - 18:47 WIB

Longsor di Gunung Rancak, BPBD Sampang Janji Segera Turunkan Tim ke Lokasi

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri

Jumat, 24 Oktober 2025 - 16:54 WIB

Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem

Senin, 20 Oktober 2025 - 12:03 WIB

Petugas SPBU di Sampang Jadi Korban Pembacokan

Berita Terbaru

Caption: Bupati - Wabup Sampang duduk berdampingan dengan Ketua PCNU Sampang serta kiai dan ulama', saat acara malam puncak peringatan Hari Santri Nasional 2025, (dok. regamedianews).

Daerah

Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang

Sabtu, 1 Nov 2025 - 07:33 WIB

Caption: Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, didampingi Kasi Humas Polres Bangkalan Ipda Agung Intama, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Napi Rutan Sumenep Yang Kabur Akhirnya Tertangkap

Jumat, 31 Okt 2025 - 12:02 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan sertifikat pelatihan kepada warga binaan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan

Kamis, 30 Okt 2025 - 21:37 WIB

Caption: perwakilan pemuda dan tokoh masyarakat memberikan keterangan, usai melaporkan pengrusakan fasilitas umum ke Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Diminta Tangkap Perusak Fasum Saat Demo Anarkis

Kamis, 30 Okt 2025 - 14:49 WIB