Kemenangan Jimad Sakteh Kemenangan Masyarakat Sampang

- Jurnalis

Kamis, 28 November 2024 - 13:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Cabup dan Cawabup Sampang H.Slamet Junaidi - Ra Mahfud didampingi ulama' bersama kiai merelease hasil kemenangannya, (dok. regamedianews).

Caption: Cabup dan Cawabup Sampang H.Slamet Junaidi - Ra Mahfud didampingi ulama' bersama kiai merelease hasil kemenangannya, (dok. regamedianews).

SAMPANG,- Pasangan H Slamet Junaidi – Ra Mahfud (Jimad Sakteh), mengungguli rivalnya dalam kontestasi Pilkada Sampang 2024.

Hasil release tim pemenangan paslon nomor urut 02, Jimad Sakteh unggul sekitar 12,5% suara.

Perolehan suara tersebut, berdasarkan data yang dikumpulkan melalui formulir C hasil dan C Plano dari para saksi.

H Slamet Junaidi menyampaikan, meminta pendukungnya tidak merayakan ke unggulan ini dengan euforia berlebihan.

Baca Juga :  Tokoh Masyarakat Sampang, H. Sahid Meninggal Dunia

“Tim pemenangan, mulai kordes dan korcam harus mengawal betul-betul, hingga penghitungan tingkat kabupaten,” ujarnya.

Menurut Cabup Sampang, kemenangan ini bukan hanya kemenangan Jimad Sakteh, namun merupakan kemenangan masyarakat Sampang.

“Kami berharap masyarakat menjaga kondusifitas. Mari kita jaga Sampang yang selama ini sudah kita rawat dengan baik,” ungkapnya.

Sementara itu, Cawabup Sampang Ra Mahfud menyampaikan, terima kasih kepada seluruh tim pemenangan Jimad Sakteh yang ada di 14 kecamatan.

Baca Juga :  PPKM, Omzet Pedagang Pasar Sampang Merosot

“Terima kasih kepada semua tim, karena telah mengawal dan menjadi garda terdepan untuk menjaga suara masyarakat Sampang,” tuturnya.

Untuk diketahui, hasil real count internal, paslon Jimad Sakteh unggul di sembilan kecamatan pada Pilkada Sampang 2024.

Diantaranya, Kecamatan Sampang, Pangarengan, Robatal, Kedungdung, Sokobanah, Tambelangan, Sreseh, Karang Penang dan Omben.

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB