Tim Kordinator Pemenangan Jimad Sakteh Desa Batorasang

- Jurnalis

Sabtu, 22 Februari 2025 - 13:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: ucapan selamat dan sukses dari Ketua Tim Kordinator Jimad Sakteh Desa Batorasang, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang, (dok. regamedianews).

Caption: ucapan selamat dan sukses dari Ketua Tim Kordinator Jimad Sakteh Desa Batorasang, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang, (dok. regamedianews).

SAMPANG,- Bupati dan Wakil Bupati Sampang terpilih H.Slamet Junaidi – H.Ahmad Mahfud resmi dilantik.

Pelantikan tersebut, dilaksanakan serentak bersama kepala daerah terpilih lainnya, oleh Presiden RI Prabowo Subianto.

Pria akrab disapa Aba Idi dan Lora Mahfud ini, telah dilantik sebagai Bupati-Wabup Sampang periode tahun 2025-2030.

Prosesi pelantikan berlangsung khidmat, dilaksanakan di Komplek Istana Kepresidenan, di Jakarta, Kamis (20/02/25).

Ucapan selamat dan suksespun banyak disampaikan, salah satunya dari Abdul Besir, ketua tim kordinator pemenangan Jimad Sakteh Desa Batorasang, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  Anniversary Ke 3, Gerakjatim Santuni Anak Yatim Piatu

“Saya mewakili seluruh tim dan relawan Jimad Sakteh Desa Batorasang, mengucapkan selamat atas dilantiknya H.Idi – Ra Mahfud,” ucapnya.

Ia berharap, pasangan berslogan Jimad Sakteh ini dapat menjalankan amanahnya dengan baik kepada masyarakat.

“Mudah-mudahan Sampang semakin berkembang, terutama di tingkat kecamatan dan desa, khususnya Desa Batorasang,” ungkap Abdul Besir.

Tokoh masyarakat ini juga berharap, kepemimpinan H.Idi dan Ra Mahfud bisa melanjutkan program yang dirintis sebelumnya.

“Yakni melanjutkan dan mewujudkan visi-misi Sampang Hebat Bermartabat Plus, wabil khusu dari sisi pembangunan dan pelayanan,” tandasnya.

Baca Juga :  Membeludak, Dispendukcapil Sampang Temukan E-KTP Ganda Sebanyak 157.137 Jiwa

Menurut Abdul Besir, pelantikan ini momentum penting bagi H.Idi dan Ra Mahfud dalam melanjutkan pembangunan di Kabupaten Sampang.

“Mudah-mudahan, beliau bisa membawa manfaat bagi masyarakat, serta memperkuat tata kelola pemerintahan yang baik,” ungkapnya.

Selain itu, imbuh Abdul Besir, dilantiknya H.Idi sebagai Bupati Sampang yang kedua kalinya ini menorehkan sejarah baru.

“Beliau menjadi petahana pertama yang berhasil memimpin Sampang selama dua periode melalui pemilihan langsung oleh rakyat,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB