Taman Adipura Sampang Jadi Ajang Tempat Mesum

- Jurnalis

Selasa, 15 April 2025 - 12:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: potongan video viral, sepasang kekasih tengah bermesraan di Taman Adipura Sampang ditengah larut malam, (dok. regamedianews).

Caption: potongan video viral, sepasang kekasih tengah bermesraan di Taman Adipura Sampang ditengah larut malam, (dok. regamedianews).

Sampang,- Perbuatan tak senonoh sejumlah remaja ini, membuat publik dan warganet geleng-geleng kepala.

Hal itu setelah beredar luas video berbau mesum, di Taman Adipura Sampang.

Dalam video viralnya, tampak tiga sepasang kekasih tengah bermesraan disaat jam larut malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Informasi dihimpun regamedianews, aksi tak senonoh tersebut terjadi pada Sabtu (12/4/25) malam kemarin.

Tampak situasi taman kota yang terletak di Jalan Jamaluddin Sampang ini, lengang dari keramaian.

Namun, kebetulan ada warga yang masih berada di taman, sempat mengabadikan melalui rekaman camera handphonenya.

Baca Juga :  Transparansi Pemdes Gili Anyar Dalam Penyaluran BLT Dana Desa

Tak diduga dalam sekejab, video mesra sejumlah pasangan kekasih itu viral di media sosial.

Seorang nara sumber yang enggan disebutkan namanya mengungkapkan, disaat itu sudah ada pengawasan petugas Satpol PP.

“Namun, pasangan remaja itu datang ketika sudah larut malam, mereka bermesraan,” ujarnya, Selasa (15/4).

Maka dari itu, ia berharap atas kejadian tersebut menjadi perhatian petugas instansi atau dinas terkait.

“Perlu ada pengawasan, agar Taman Adipura tidak dijadikan ajang tempat mesum,” ungkapnya.

Terpisah, Kabid Trantibum Satpol PP Sampang Suaidi Asikin mengatakan, anggotanya sudah patroli di taman tersebut.

Baca Juga :  Bupati Sampang Raih SMSI Award 2025, Katagori Kepala Daerah Inovatif Tata Kelola Pembangunan di Madura

“Namun kejadian kurang elok itu terjadi pada tengah malam, diatas pukul 23:00 wib,” ujarnya kepada awak media.

Kendati demikin, ia meminta warga untuk segera melapor ke Satpol PP, jika menemukan kejadian serupa.

“Kami berharap, warga jangan langsung memviralkan hal kurang baik ke khalayak umum,” ungkapnya.

Namun, imbuh Suadi, kedepannya ia akan menugaskan dan menempatkan anggota tidak berseragam.

“Kami sangat berterima kasih atas informasinya. Semoga kedepan masyarakat juga saling menjaga,” pungkasnya.

Berita Terkait

Gali Ilmu Didalam Lapas, Pelajari Psikoterapi dan Spiritual
Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum
Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang
Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan
Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat
Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’
Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah
Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 16:04 WIB

Gali Ilmu Didalam Lapas, Pelajari Psikoterapi dan Spiritual

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:12 WIB

Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum

Rabu, 2 Juli 2025 - 15:50 WIB

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang

Rabu, 2 Juli 2025 - 13:48 WIB

Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Berita Terbaru

Caption: Menteri P2MI Abdul Kadir Karding, menyerahkan santunan jaminan sosial kepada keluarga PMI dari BPJS Ketenagakerjaan, (foto istimewa).

Nasional

PMI di Korsel Meninggal Saat Kerja, Pemerintah Beri Bantuan

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:23 WIB

Caption: pihak Kejaksaan saat memberikan pembinaan taat hukum kepada nasabah dan Relationship Manager BRI Cabang Bangkalan.

Daerah

Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum

Jumat, 4 Jul 2025 - 09:12 WIB

Caption: Pramudya Iriawan Buntoro, Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan yang baru. (foto istimewa).

Nasional

Pramudya Jabat Dirut BPJS Ketenagakerjaan

Jumat, 4 Jul 2025 - 07:39 WIB

Caption: pihak keluarga menunjukkan lokasi ditemukannya korban dalam kondisi gantung diri didalam kandang sapi, (sumber foto: Polsek Palengaan).

Peristiwa

Pemuda Asal Sampang Tewas Gantung Diri

Kamis, 3 Jul 2025 - 19:33 WIB