Kapolres Bangkalan Buka Suara Soal Unras Mahasiswa

- Jurnalis

Jumat, 2 Mei 2025 - 18:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kepala Kepolisian Resor Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berpakaian adat Madura, (dok. regamedianews).

Caption: Kepala Kepolisian Resor Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berpakaian adat Madura, (dok. regamedianews).

Bangkalan,- Menanggapi pemberitaan dan rekaman video di media sosial, terkait aksi unjuk rasa mahasiswa, pada Rabu (30/4/25).

Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, memberikan klarifikasi resmi. Menurutnya, pengamanan unras sudah sesuai prosedur.

“Pola pengamanan juga kami sesuaikan dengan dinamika dan eskalasi di lapangan,” ujarnya, Jumat (2/5).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menyayangkan insiden menyebabkan sejumlah pihak mengalami cedera, baik dari mahasiswa maupun aparat pengamanan.

Terlebih, kejadian memanas usai sebuah kendaraan komando memaksa masuk dan menerobos barikade petugas.

Baca Juga :  63 Peserta Dewan Pendidikan Ikuti Seleksi Kompetensi

“Hal itu justru memicu peningkatan eskalasi,” ungkap Hendro.

Munculnya narasi di media sosial yang menyudutkan kepolisian, ia meminta publik bijak dalam menyikapi informasi.

“Tindakan pengamanan telah dilakukan secara profesional dan proporsional,” tegasnya.

Hendro juga mengingatkan, masyarakat yang ingin menggelar aksi, agar memperhatikan ketentuan hukum berlaku.

“Termasuk soal pemberitahuan resmi kepada pihak kepolisian,” imbuhnya.

Menurutnya, aksi kemarin belum memenuhi ketentuan 3×24 jam pemberitahuan.

“Kami harap kedepan ada saling menghargai, terutama terhadap kepentingan umum,” tandasnya.

Baca Juga :  Gercep, Reskrim Pamekasan Ringkus Pelaku Pemerkosaan

“Menyampaikan pendapat itu hak, tapi jangan sampai mengganggu ketertiban publik,” tegas Hendro.

Kendati demikian, ia mengajak semua pihak untuk menjaga situasi Bangkalan agar tetap aman dan kondusif.

“Harapan kami, wilayah ini tetap damai,” ujar mantan Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya ini.

Hendro menambahkan, masih banyak pekerjaan besar yang harus diselesaikan bersama.

“Termasuk upaya menekan kejahatan jalanan dan penggunaan kendaraan tidak sesuai aturan,” pungkasnya.

Berita Terkait

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Jumat, 14 November 2025 - 19:53 WIB

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi.

Hukum&Kriminal

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Sabtu, 15 Nov 2025 - 16:52 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 Nov 2025 - 11:34 WIB